Bola.net - - Mantan pemain Arsenal, Paul Merson, mengatakan bahwa The Gunners harus menghindari Atletico Madrid jika ingin terus melaju di Liga Europa. Namun, ia menganggap skuat besutan Arsene Wenger tersebut masih punya peluang jika bertemu di babak final.
The Gunners saat ini sedang mengalihkan fokus mereka ke Liga Europa jelang leg kedua melawan CSKA Moscow hari Jumat (13/4) dini hari nanti. Di leg sebelumnya pekan lalu, Mesut Ozil dkk berhasil menang dengan skor telak 4-1.
Arsenal sedang tampil buruk dalam kompetisi domestik musim ini, di mana mereka masih tertahan pada peringkat enam Premier League dan telah tersingkir dari FA Cup. Oleh karena itu, Peluang The Gunners untuk merengkuh trofi hanya tinggal di Liga Europa.
Namun, Arsenal bukanlah satu-satunya calon juara di kompetisi tersebut. Sebab, wakil Spanyol, Atletico Madrid, juga menjadi salah satu unggulan. Maka dari itu, Merson ingin The Gunners untuk menghindari tim asuhan Diego Simeone tersebut.
"Semoga mereka beruntung dan menghindari Atletico," ujar Merson kepada Sky Sports.
"Dalam laga yang cuma sekali [di final], mereka memiliki kesempatan. Namun jika dalam dua leg, mereka akan kesulitan," tandasnya.
Kiprah Atletico Madrid di musim ini terbilang cukup baik. Selain berada di babak perempat final Liga Europa, mereka juga sedang menghuni posisi dua klasemen La Liga saat ini. Meninggalkan Madrid yang berada di peringkat empat dengan perbedaan empat angka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Terdepan Dapatkan Jasa Luis Enrique
Liga Inggris 11 April 2018, 19:05
-
Belanja ke Italia, Arsenal Bidik Youngster Atalanta Ini
Liga Inggris 11 April 2018, 18:15
-
Mertesacker Ikut Senang Lacazette Sukses Cetak Gol Lagi
Liga Inggris 11 April 2018, 17:51
-
Data dan Fakta Liga Europa: CSKA Moscow vs Arsenal
Liga Eropa UEFA 11 April 2018, 16:01
-
Prediksi CSKA Moscow vs Arsenal 13 April 2018
Liga Eropa UEFA 11 April 2018, 16:01
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR