Bola.net - - Defender Manchester United Matteo Darmian ikut merasa sedih dengan serangan bom yang belum lama ini terjadi di kota Manchester, Inggris. Oleh karena itu, ia mempersembahkan trofi Liga Europa untuk semua korban.
MU baru saja menyabet trofi Liga Europa setelah mengalahkan Ajax Amsterdam dengan skor 2-0 di Stockholm, Swedia, Rabu (24/5) malam waktu setempat. Gol kemenangan pasukan Jose Mourinho dicetak Paul Pogba dan Henrikh Mkhitaryan.
Namun, beberapa hari sebelum pertandingan final tersebut, Inggris diguncang bom bunuh diri saat konser Ariana Grande di Manchester Arena. Sedikitnya, 22 orang dilaporkan tewas dan 100 lainnya mengalami luka-luka akibat ledakan tersebut.
"Itu adalah peristiwa dramatis yang menimbulkan kesedihan. Kemenangan ini untuk semua orang yang sedang menderita," kata Darmian kepada Sky Sports Italia.
Ini merupakan trofi Liga Europa pertama untuk MU. Kemenangan ini juga menjadi penting buat Wayne Rooney dkk mengingat salah satu hadiah utama menjadi juara Liga Europa adalah tiket ke Liga Champions musim depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Berucap Ingin Hengkang, Griezmann Kini Berkata Lain
Liga Spanyol 25 Mei 2017, 23:07
-
Willian Tidak Tertarik Untuk Bereuni Dengan Mourinho
Liga Inggris 25 Mei 2017, 20:50
-
Mata Akan Senang Jika Griezmann Pindah ke MU
Liga Inggris 25 Mei 2017, 20:19
-
Pujian Herrera Untuk Griezmann Yang Fenomenal
Liga Inggris 25 Mei 2017, 19:55
-
Barcelona Terpikat Penampilan Herrera
Liga Spanyol 25 Mei 2017, 18:48
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR