Dituntut untuk mengejar defisit satu gol, The Reds mampu tampil apik dan memenuhi ekspektasi. Tak tanggung-tanggung, di leg kedua semifinal Liga Europa tersebut mereka menang telak tiga gol tanpa balas.
Diawali oleh gol bunuh diri dari Bruno Soriano, The Reds berturut-turut mencetak gol lewat Daniel Sturridge dan ditutup oleh gol Adam Lallana.
"Malam yang indah. Sebuah permainan brilian dari tim saya," ujarnya.
"Power yang luar biasa, performa yang luar biasa, sikap yang luar biasa dengan kesiapan, motivasi dan emosi di dalam pertandingan. Segalanya luar biasa," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Masuk Final Liga Europa, Suarez Beri Ucapan Selamat
Liga Inggris 6 Mei 2016, 19:22 -
Prediksi Liverpool vs Watford 8 Mei 2016
Liga Inggris 6 Mei 2016, 16:00 -
Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Watford
Liga Inggris 6 Mei 2016, 16:00 -
Pelatih Villarreal: Liverpool Superior!
Liga Eropa UEFA 6 Mei 2016, 14:33 -
Liga Eropa UEFA 6 Mei 2016, 14:00
LATEST UPDATE
-
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54 -
Analis Prediksi Pasar Minyak Bakal Surplus Besar, Ini Faktor Pemicunya
News 4 Oktober 2025, 09:44 -
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:32 -
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:30 -
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 4 Oktober 2025
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR