Tim asuhan Louis van Gaal kini di ambang tersingkir dari Liga Europa, usai mereka menunjukkan penampilan yang kurang meyakinkan di Anfield.
Dan ketika ditanya bagaimana mereka akan memberi respon di ruang ganti usai penampilan serupa, andai masih ditangani Ferguson, Scholes mengatakan pada BT Sport: "Mereka semua akan saling berkelahi."
"Anda akan ada di sana selama satu jam, anda tidak akan bisa keluar."
Ferdinand kemudian menambahkan: "Saya pasti sudah mencekik Scholes di saat yang sama."
Gol kemenangan Liverpool di laga tadi dibuat oleh Roberto Firmino dan Daniel Sturridge. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Kecam Fans Yang Nyanyikan Chants Hillsborough di Anfield
Liga Eropa UEFA 11 Maret 2016, 23:54
-
Fellaini: Pemain MU Tak Ikuti Taktik Louis van Gaal
Liga Eropa UEFA 11 Maret 2016, 23:42
-
Mata Optimis MU Bisa Balikkan Keadaan Lawan Liverpool
Liga Eropa UEFA 11 Maret 2016, 23:17
-
De Gea Gemilang Lawan Liverpool, Mata Justru Cemas
Liga Eropa UEFA 11 Maret 2016, 22:26
-
Insiden Sikut Fellaini, Can: Itu Bukan Pukulan Tinju
Liga Eropa UEFA 11 Maret 2016, 21:16
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR