Atletico Madrid harus menjamu Hapoel Tel-Aviv pada laga kelima Liga Europa dini hari tadi. Gol semata wayang Raul Garcia sudah cukup untuk membawa Los Rojiblancos untuk lolos ke babak 32 besar.
Meski menang Suarez mengaku kurang puas dengan penampilan timnya. Mereka terlalu ceroboh dan sering kehilangan bola akibat salah umpan. Di sisi lian ia pun lega karena mereka bisa mendapatkan poin penuh dan lolos.
"Mungkin kami sedikit ceroboh dalam memberikan umpan, namun hal yang terpenting adalah raihan tiga poin," ujar pemain 25 tahun tersebut.
Dengan kemenangan tersebut, Atletico kini memimpin grup B dengan raihan 12 poin unggul dua angka dari Viktoria Plzen. Di laga terakhir keduanya akan saling berhadapan untuk menentukan siapakah yang layak menyandang status jawara di grup tersebut. [initial]
LIGA EUROPA - Europa: Juara Bertahan Atletico Lolos ke Fase Knockout (foes/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Europa League: Newcastle 1-1 Maritimo
Open Play 23 November 2012, 07:07
-
Europa: Newcastle Masuk 32 Besar
Liga Eropa UEFA 23 November 2012, 06:56
-
Highlights Europa League: Atletico 1-0 Hapoel
Open Play 23 November 2012, 06:36
-
Europa: Juara Bertahan Atletico Lolos ke Fase Knockout
Liga Eropa UEFA 23 November 2012, 06:29
-
Highlights Europa League: Liverpool 2-2 Young Boys
Open Play 23 November 2012, 06:06
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR