
Bola.net - - Tak ada seorang ibu yang tega melihat anaknya sedih lantaran merasa kalah. Maka ketika Manchester United akan bertanding menghadapi Saint-Etienne menjadi dilema tersendiri bagi Yeo Moriba, ibu dari Paul Pogba dan Florentin Pogba.
Setelah lolos dari babak penyisihan grup, Manchester United akan bertemu Saint-Etienne di babak 32 besar Liga Europa. Pertemuan ini akan menjadi laga head to head bagi Pogba bersaudara. Paul berseragam MU sementara Florentin berada di kubu Saint-Etienne.
Moriba berjanji akan menghadiri dua leg yang akan menjadi panggung anaknya tampil di atas lapangan. Ia tak ingin Paul maupun Florentin kalah. Tapi ia tahu salah satu tim yang dibela anaknya akan tersingkir.
"Saya ingin dua laga imbang antara dua anak saya. Saya tak ingin keduanya merasa kalah. Tapi saya sadar salah satu di antaranya akan tersingkir. Saya akan melihat dua pertandingan di Manchester di Saint-Etienne," kata Moriba pada AFP.
"Anak-anak saya sangat bahagia bisa bertemu di atas lapangan, mereka berjanji akan bertukar jersey," sambungnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Schweinsteiger Tolak Gabung ke Gladbach
Liga Inggris 15 Desember 2016, 22:14
-
Rahasia Kekompakan Ibra dan Pogba
Liga Inggris 15 Desember 2016, 20:40
-
Paul Pogba Akan Merindukan Juventus
Liga Inggris 15 Desember 2016, 19:02
-
Head-to-head: West Brom vs Manchester United
Liga Inggris 15 Desember 2016, 16:29
-
Shearer: Ibrahimovic Bukan Messi atau Ronaldo
Liga Inggris 15 Desember 2016, 14:51
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR