Salah satunya adalah dengan mempelajari cara main Liverpool. Menurut gelandang Sevilla Daniel Carrico, hasil analisis terhadap pasukan Jurgen Klopp menunjukkan bahwa mereka bukan lawan yang mudah.
"Kami sudah menganalisis bagaimana cara Liverpool bermain," kata Carrico seperti dilansir situs resmi UEFA.
"Di bawah kepelatihan Jurgen Klopp, mereka terlihat lebih ceria dan tahu apa yang harus dilakukan. Mereka punya banyak individu yang bisa menentukan arah pertandingan."
Bersama Unai Emery, Sevilla selalu juara di kompetisi ini dalam dua musim terakhir. Kali ini, Sevilla mengincar hattrick juara Liga Europa.
"Bagi tim ini, ini adalah final ketiga. Kami semua sadar bahwa ini merupakan momen yang bersejarah. Akan sangat menyenangkan jika trofi itu bisa jatuh ke tangan kami lagi," pungkas Carrico. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerrard Yakin Klopp Bawa Liverpool Juara Liga Europa
Liga Eropa UEFA 18 Mei 2016, 20:06 -
Klopp Ingin Liverpool Segera Datangkan Pastore
Liga Inggris 18 Mei 2016, 14:38 -
Jordan Henderson Tak Yakin Akan Jadi Starter di Final
Liga Inggris 18 Mei 2016, 14:00 -
Henderson: Klopp Tingkatkan Level Semua Pemain Liverpool
Liga Eropa UEFA 18 Mei 2016, 13:39 -
Ingin Kalahkan Sevilla, Liverpool Perlu Rasa Takut
Liga Eropa UEFA 18 Mei 2016, 13:01
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00 -
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR