
Bola.net - Manajer Manchester United, Erik Ten Hag menargetkan kemenangan saat anak asuhnya berhadapan dengan Omonia nanti malam. Tidak hanya sekedar menang, sang manajer ingin Setan Merah tampil dominan di laga itu.
Seperti yang sudah diketahui, Manchester United baru saja menelan hasil pahit. Mereka dipermalukan Manchester City dengan skor telak 6-3.
United tidak punya banyak waktu meratapi kekalahan memalukan itu. Mereka harus berhadapan dengan Ominia Nicosia di lanjutan Liga Europa.
Ten Hag ingin timnya bisa meraih kemenangan di laga ini. "Ya, kami harus menang di pertandingan ini," ujar Ten Hag kepada MUTV.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Rebut Posisi Puncak
Ten Hag menyebut MU wajib meraih kemenangan di partai ini, karena mereka kini menempati peringkat tiga klasemen sementara grup C.
Jadi mau tidak mau MU harus menang agar mereka bisa mengamankan posisi puncak dan lolos ke babak berikutnya.
"Kami seharusnya mengawali kompetisi ini dengan dua kemenangan, namun pada prakteknya kami hanya meraih satu kemenangan. Kami ingin memenangkan semua pertandingan dan menjadi juara grup dan itulah standard bagi klub seperti Manchester United," terang manajer asal Belanda itu.
Tampil Dominan
Ten Hag juga menegaskan bahwa ia tidak mau MU hanya sekedar menang di laga ini. Ia ingin MU tampil dominan sejak awal sehingga mereka bisa menaklukkan Omonia dengan cara yang apik.
"Tidak hanya di Liga Europa, kami harus tampil dominan di setiap pertandingan. Kami harus mampu mendikte permainan dan mengontrol jalannya laga," lanjut Ten Hag.
"Jadi di setiap laga kami harus mencohba untuk tampil dominan. Pendekatan ini tidak akan berubah di pertandingan nanti," ia menandaskan.
Jadwal Padat
Manchester United sendiri harus bersiap-siap. Karena mereka ditunggu laga lain usai melawan Omonia.
Mereka dijadwalkan akan berhadapan dengan Everton di pekan ke-10 EPL 2022/23 pada hari Senin (10/10) dini hari nanti.
Klasemen Premier League
(MUTV)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton Siaran Live Streaming Omonia Nicosia vs MU Hari Ini, 6 Oktober 2022
Liga Eropa UEFA 6 Oktober 2022, 23:05
-
Anthony Martial Siap Perpanjang Kontrak di MU, Tapi...
Liga Inggris 6 Oktober 2022, 22:38
-
Prihatin, Patrice Evra Tuntut Erik Ten Hag Segera Mainkan Cristiano Ronaldo Lagi
Liga Inggris 6 Oktober 2022, 21:24
-
Fabrizio Romano: Manchester United Dekati Antoine Griezmann Itu Hoax!
Liga Inggris 6 Oktober 2022, 21:09
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR