Chile baru saja memenangkan Copa America setelah menang di final melawan Argentina. Pertandingan berjalan ketat dan harus diakhiri dengan adu penalti yang dimenangkan Chile dengan skor 4-1. Sampaoli mengatakan bahwa kunci kesuksesan timnya membendung serangan Argentina adalah dengan menutup ruang gerak Lionel Messi.
"Rencana kami adalah membuat pemain utama lawan tidak bisa mendominasi permainan. Jika Argentina dibiarkan bebas, Messi akan menunjukkan bahwa ia memang pemain terbaik dunia. Kami sepakat untuk melakukan pressing ketat, tapi kami menunjukkan usaha dan komitmen yang besar sepanjang pertandingan," urai Sampaoli seperti dilansir FourFourTwo.
Ketika ditanya mengenai masa depannya, Sampaoli memilih menghindar. Ia masih ingin menikmati kesuksesan kali ini ketimbang memikirkan masa depannya bersama Chile.
"Saya cuma ingin menikmati momen ini. Saya akan membuat analisis tentang semuanya jika semua ini sudah selesai nanti." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tendang Perut Messi, Medel Dapat Kartu Kuning
Amerika Latin 5 Juli 2015, 16:33
-
Resep Sukses Chile: Matikan Messi
Amerika Latin 5 Juli 2015, 15:46
-
Ruang Ganti Argentina Ricuh Usai Kalah di Final
Amerika Latin 5 Juli 2015, 12:11
-
Lavezzi: Messi Pasti Akan Raih Juara Bersama Argentina
Amerika Latin 5 Juli 2015, 11:33
-
Keluarga Messi Diserang Fans Chile
Amerika Latin 5 Juli 2015, 10:40
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR