Penyerang asal Pantai Gading berusia 34 tahun itu memutuskan pergi dari Chelsea akhir musim kemarin.
Drogba sudah membantu The Blues meraih 3 gelar juara Liga Premier, 4 Piala FA, 2 Piala Liga dan yang terbaru, satu trofi Liga Champions musim kemarin, dalam 8 tahun pengabdiannya.
"Saya sudah mempertimbangkan semua tawaran yang saya terima dalam beberapa pekan terakhir, tapi saya merasa Shanghai Shenhua adalah langkah yang tepat untuk saya saat ini," akunya.
"Saya siap menghadapi tantangan baru ini, mengalami kultur baru dan saya sangat bersemangat dengan perkembangan Liga Super China. Ketika Chelsea pergi ke China tahun lalu, kami mengalami masa-masa yang indah dan saya bertemu dengan fans yang luar biasa."
"Saya harap bisa mempromosikan sepak bola China ke seantero dunia dan lebih jauh lagi, memperbaiki hubungan antara China dan Afrika," pungkas pemain yang menduduki posisi keempat daftar pencetak gol terbanyak Chelsea sepanjang masa dengan 157 gol itu.
Drogba akan bereuni dengan mantan rekannya di Chelsea, Nicolas Anelka. Namun ia baru akan bergabung dengan rekan setim barunya di bulan Juli nanti. (bbc/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Drogba: Saya Mencari Pengalaman Baru
Asia 20 Juni 2012, 23:50
-
Drogba: Saya Pilih Gabung Shanghai Shenhua
Asia 20 Juni 2012, 17:00
-
Hulk Serahkan Masa Depannya Kepada Porto
Liga Inggris 20 Juni 2012, 16:31
-
PSG Siapkan 43 Juta Poundsterling Untuk Hulk
Liga Eropa Lain 20 Juni 2012, 13:56
-
Meireles: Portugal Sama Dengan Chelsea
Piala Eropa 20 Juni 2012, 01:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR