Iran mengirimkan dua nama sebagai kandidat, yakni Ali Karimi yang juga pernah meraih pemain terbaik AFC 2004 dan Mohsen Bengar yang merupakan bek tengah Timnas Iran.
Nominasi lain adalah Lee Keun-ho (Korea Selatan) yang membantu Ulsan Hyundai meraih Liga Champions Asia tahun ini, bek Socceroos Lucas Neill (Australia) serta bek Guangzhou Evergrande Zheng Zhi (China).
AFC juga telah merilis tiga nama pemain wanita terbaik AFC 2012. Tiga nominasi semua berasal dari timnas Jepang yang berhasil meraih medali perak di Olimpiade London 2012. Yakni Aya Miyama, Homare Sawa dan Yuki Ogimi.
Selain dua kategori itu, AFC juga memberikan penghargaan kepada para pemain asal Asia yang merumput di luar negeri. Nominasi AFC Asian International Player of the Year 2012 adalah Shinji Kagawa (Manchester United), Yuto Nagatomo (Inter Milan) serta kiper Fulham Mark Schwarzer.
Ada juga nominasi AFC Foreign Player of the Year yang diperuntukkan kepada para pemain asing yang berkompetisi di Asia. Mereka adalah Bruno Correa (Sepahan), top skor LCA Ricardo Oliveira (Al Jazira) dan Rogerio de Assis Silva Coutinho (Kuwait SC). (afc/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Nama Kandidat Peraih AFC Player of the Year 2012
Asia 18 November 2012, 16:45
-
Giggs: Saya Siap Hadapi Chelsea
Liga Inggris 28 Oktober 2012, 18:45
-
Cedera Lutut, Kagawa Bakal Absen Hingga Empat Pekan
Liga Inggris 26 Oktober 2012, 20:30
-
Kagawa dan Lindegaard Jadi Tumbal Kemenangan MU
Liga Champions 24 Oktober 2012, 16:00
-
Ferguson Pertimbangkan Revolusi Bagi United
Liga Inggris 23 Oktober 2012, 06:00
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR