"Yang pasti kita yakin kita bisa memberikan yang terbaik esok hari," ujar pemain yang biasa dipanggil kakak oleh rekan-rekan satu timnya ini.
Sementara itu, menghadapi laga lanjutan kompetisi AFC Cup ini, Pelatih Kepala Semen Padang, Jafri Sastra menegaskan bahwa kedatangan Semen Padang ke Hongkong adalah untuk berbuat maksimal dan memberikan yang terbaik bagi pendukung Semen Padang, baik yang hadir di Mong Kok Stadium ataupun yang mendoakan dari Padang.
"Saya yakin akan kemampuan semua pemain saya akan menampilkan penampilan terbaik esok hari," tutur Jafri.
Lebih lanjut, Jafri sendiri mengaku bahwa Kitchee merupakan tim yang bagus. Kekuatan utama tuan rumah, menurut Jafri, ada pada kualitas pemain asing mereka.
"Selain itu, mereka tampil di kandang mereka sendiri, sehingga secara psikis tim Kitchee akan lebih punya spirit bertanding" tandasnya. [initial]
(den/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AFC Review: Semen Padang Raih Poin Penuh di Kandang Kitchee
Asia 2 April 2013, 21:07 -
WNI di Hongkong Siap ke Stadion Mendukung Semen Padang
Asia 2 April 2013, 10:45 -
Semen Padang Siap Tampil Maksimal di Kandang Kitchee
Asia 2 April 2013, 10:15 -
Pelatih Gombau Waspadai Kecepatan Penggawa Semen Padang
Asia 2 April 2013, 09:41 -
Kabau Sirah Target Curi Poin di Kandang Kitchee
Asia 1 April 2013, 03:40
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR