
Bola.net - Jadwal pertandingan musim reguler NBA 2023/2024 memasuki pekan keenam dan bakal berlangsung pada, 27 November-3 Desember 2023 mendatang. Seluruh pertandingannya disiarkan live streaming eksklusif di Vidio.
Beberapa pertandingan menarik bakal tersaji pekan ini dari Wilayah Barat maupun Timur. Saat ini, Minnesota Timberwolves masih memimpin klasemen Wilayah Barat dengan hasil kemenangan dari empat laga yang telah dimainkan. Sementara itu, Oklahoma City Thunder berada satu posisi di bawah Timberwolves dengan catatan kemenangan dari tiga laga awal.
Sementara itu, dari Wilayah Timur, Boston Celtics berhasil meraih kemenangan dari tiga awal yang dimainkan, disusul oleh tim Orlando Magic di posisi kedua dengan catatan dua kemenangan.
Ini dia sederet pertandingan menarik yang juga patut untuk dinantikan di NBA musim reguler ini. Berikut adalah jadwal dan tautan live streaming NBA 2023/2024 pekan 6.
Jadwal Pertandingan Pekan 6 NBA 2023/2024

Kamis, 30 November 2023
07.30 WIB: Phoenix Suns vs Toronto Raptors
08.00 WIB: Philadelphia 76ers vs New Orleans
Jumat, 1 Desember 2023
07.30 WIB: Indiana Pacers vs Miami Heats
08.00 WIB: LA Lakers vs OKC Thunder
Sabtu, 2 Desember 2023
07.30 WIB: Memphis Grizzlies vs Dallas Mavericks
08.00 WIB: San Antonio Spurs vs New Orleans
10.00 WIB: Denver Nuggets vs Phoenix Suns
Minggu, 3 Desember 2023
07.00 WIB: Cleveland Cavaliers vs Detroit Piston
09.00 WIB: Memphis Grizzlies vs Phoenix Suns
Nonton NBA di Vidio
Link jadwal live streaming NBA 2023 dengan cara klik tautan berikut ini.
Tonton NBA 2023/2024 live hanya melalui layanan OTT Vidio yang tersedia di smartphone atau smart tv mu, bisa juga dengan mengunjungi website vidio.com.
Segera download aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan paket Premier Platinum mulai dari 39 ribu per bulan untuk nonton berbagai macam tayangan olahraga seru mulai dari Premier League hingga Liga Champions bebas iklan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Live Streaming Pekan 6 NBA 2023/2024 di Vidio, 27 November-3 Desember 2023
Basket 28 November 2023, 12:10
-
Jadwal Live Streaming Pekan Kedua NBA 2023/2024 di Vidio, 30 Oktober-5 November 2023
Basket 31 Oktober 2023, 12:08
-
Jadwal dan Live Streaming Pramusim NBA 2023 di Vidio Pekan Ini, 16-21 Oktober 2023
Basket 17 Oktober 2023, 15:39
-
Putra LeBron James Alami Serangan Jantung Saat Latihan Basket di USC
Basket 26 Juli 2023, 09:08
-
Ketika Miami Heat Gilas Celtics 128-102 di Final Wilayah Timur NBA
Basket 22 Mei 2023, 15:49
LATEST UPDATE
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap R3 BLU CRU World Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Red Bull Rookies Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap MotoJunior 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
4 Gaya Bermain John Herdman, Bakal Cocok dengan Timnas Indonesia?
Tim Nasional 3 Januari 2026, 16:42
-
John Herdman Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Ini Catatan Statistiknya
Tim Nasional 3 Januari 2026, 16:38
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR