
Nash meraih assist ke-10.000nya pada paruh pertama, yakni di mana ia menjadi pemain tercepat keempat yang mencapai rekor itu sepanjang sejarah liga (pada pertandingan ke-1.162). Ia menyudahi pertandingan dengan 16 poin dan 10 assist.
Torehan bersejarah itu terjadi pada akhir paruh pertama, ketika pemain veteran yang telah 17 tahun berkarir di NBA itu memberi umpan pada Antawn Jamison untuk membuat Lakers memimpin 62-57.
Dalam laga ini, Lakers tidak diperkuat dua pencetak angka tersubur mereka, Dwight Howard dan Pau Gasol, yang masih dirundung cedera.
Selain Nash, John Stockton (15.806), pemain New York Knicks, Jason Kidd (11.9969), Mark Jackson (10.334), dan Magic Johnson (10.141) merupakan empat pemain yang telah menembus 10.000 assist. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Didampingi Pelatih, Timberwolves Bekuk Hawks
Basket 9 Januari 2013, 17:05
-
Lakers Kalah, Nash Tembus 10.000 Assist
Basket 9 Januari 2013, 16:50
-
29 Poin George Benamkan Miami Heat
Basket 9 Januari 2013, 16:40
-
Howard-Gasol Cedera, Lakers Andalkan Bryant-Nash
Basket 8 Januari 2013, 17:18
-
Kalahkan Cavaliers, Bulls Ambil Alih Puncak Divisi Central
Basket 8 Januari 2013, 17:05
LATEST UPDATE
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
-
Here We Go! Manajemen MU Putuskan Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:09
-
Inovasi Green Hedging Milik Wolves, Bukti Sepak Bola Bisa Ramah Lingkungan
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:06
-
Kylian Mbappe Mulai Pulih, Peluang Tampil di Piala Super Spanyol Masih Terbuka
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR