Pemain andalan Heat, LeBron James secara mengejutkan tidak bermain efektif dan hanya menyumbang delapan poin lewat tiga dari 13 tembakannya yang ia lakukan pada kuarter awal. Tapi ia bangkit dan bermain agresif pada dua kuarter terakhir.
James akhirnya menyumbang 17 poin, delapan rebound dan tujuh assist. Ia juga sempat membuat penonton terperangah setelah melakukan blok pada pemain Spurs, Tiago Splitter.
Mario Chalmers tampil sebagai pencetak angka tertinggi bagi Heat dengan sumbangan 19 poin, sedangkan Danny Green menyumbangkan angka tertinggi untuk Spurs dengan 17 poin. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
NBL Indonesia All-Star 2013 Bakal Hadirkan Eks Pemain NBA
Basket 10 Juni 2013, 18:15
-
Sikat Spurs, Heat Buat Kedudukan Final NBA 1-1
Basket 10 Juni 2013, 17:30
-
Jadi Pelatih Terbaik, Karl Didepak dari Nuggets
Basket 7 Juni 2013, 18:15
-
Spurs Menangi Laga Perdana Kontra Heat di Final NBA
Basket 7 Juni 2013, 17:45
-
Michael Malone Resmi Ditunjuk Sebagai Pelatih Kings
Basket 4 Juni 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR