
Bola.net - Timnas Rumania sukses mengamankan kemenangan di pertandingan pertama grup B Olimpiade Tokyo 2020. Berhadapan dengan Honduras, wakil Eropa itu berhasil menang dengan skor tipis 1-0.
Gol kemenangan Rumania ini sebenarnya dicetak oleh pemain Honduras, Elvin Oliva yang membuat gol bunuh diri.
Pertandingan yang digelar Ibaraki Kashima Stadium ini berjalan dengan sengit. Honduras tampil lebih dominan di laga ini, sementara Rumania dipaksa bertahan di laga ini.
Asik menyerang, gawang Honduras malah bobol di akhir babak pertama. Berawal dari skema sepak pojok, Oliva melompat dengan maksud menghalau bola. Malah bola berubah arah dan masuk ke gawang timnya sendiri. Skor 1-0 menutup jalannya pertandingan di babak pertama.
Di babak kedua jalannya pertandingan tidak banyak berubah. Honduras menekan Rumania, sementara Rumania bertahan dengan sangat rapat. Alhasil skor 1-0 bertahan hingga wasit meniupkan peluit tanda berakhirnya pertandingan.
Berkat kemenangan ini, Rumania menjadi runner up sementara grup B. Sementara Honduras tertahan di peringkat tiga klasemen sementara grup B.
Susunan Pemain Kedua Tim
Honduras (4-4-2): Guity; Decas, Garcia, Maldonado, Oliva; Rodriguez, Alvarez, Pineda, Rivas; Benguche, Martinez
Rumania (4-2-3-1): Aiouani; Stefan, Ghita, Pascanu, Ratiu; Dulca, Marin; Gheorghe, Ciobanu, Dobre; Ganea
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Honduras vs Rumania 22 Juli 2021
Bola Dunia Lainnya 21 Juli 2021, 13:39
-
Anggota Geng Keroyok Pesepakbola Belia Honduras Sampai Tewas
Bolatainment 4 September 2016, 22:19
-
Highlights Olimpiade: Brasil 6-0 Honduras
Open Play 18 Agustus 2016, 01:32
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR