Meksiko mengejutkan skuad Brazil ketika mereka berhasil menjebol gawang Brazil pada menit 22. Giovani Dos Santos berhasil memanfaatkan umban dari Pablo Barrera dengan baik. Gol cantiknya dari sudut sempit tak mampu dihalau oleh Rafael.
Dos Santos benar-benar menjadi petaka bagi Brazil. Sebelas menit setelah gol pertamanya, ia berhasil memberikan sebuah assist bagi Javier Hernandez. Aksi dari penyerang Manhester United tersebut tak mampu dihadang oleh Rafael sehingga gol kedua tersebut akhirnya tercipta.
Brasil benar-benar dibuat tidak berkutik menghadapi Meksiko. Kerjasama apik para gelandang Meksiko pada menit 51 membuat pertahanan Brasil kocar-kacir. Sebuah umpan pada akhirnya berhasil diterima oleh Torres Nilo namun bola masih berhasil diblok.
Pertahanan Brasil terus mengalami masalah. Guardado berhasil mengecoh Danilo dan Juan pada menit 53 lalu melepaskan sebuah tembakan keras ke gawang Brasil. Beruntung bagi tim Samba karena bola gagal masuk ke gawang.
Brasil memiliki peluang emas pada menit 73. Sebuah tendangan bebas dari Juan mengancam gawang Meksiko namun Cruz Azul akhirnya berhasil menghadangnya.
Brasil benar-benar tidak beruntung pada pertandingan ini. Hulk berhasil menembus pertahanan Meksiko pada menit 76. Umpannya mengarah ke Pato yang tengah berdiri tak terkawal namun penyerang AC Milan tersebut gagal memaksimalkannya.
Neymar memberikan ancaman bagi Meksiko di akhir pertandingan. Sebuah tendangan terukurnya mengancam gawang Meskiko namun Corona akhirnya berhasil menghadangnya.
Pertandingan segera berakhir setelah upaya Neymar tersebut. Brazil tumbang di tangan Meksiko dengan skor 0-2.
Statistik Brasil - Meksiko
Shot (on goal): 16 (5) - 6 (5)
Pelanggaran: 11 - 16
Corner: 8 - 4
Offside: 2 - 4
Penguasaan bola: 67% - 33%
Kartu kuning: 2 - 3
Kartu merah: 0 - 0
Penyelamatan: 3 - 5 (bola/Rev)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marcelo: Messi Pemain Terbaik Dunia
Bola Dunia Lainnya 4 Juni 2012, 22:30
-
Menezes: Brasil Bermain Terlalu Individual!
Piala Dunia 4 Juni 2012, 14:45
-
Highlights Friendly: Brasil 0 - Meksiko 2
Open Play 4 Juni 2012, 09:06 -
Review: Nama Besar Brasil Tercoreng
Bola Dunia Lainnya 4 Juni 2012, 04:00
-
Neymar Puas Bisa Bantai Amerika Serikat
Bola Dunia Lainnya 31 Mei 2012, 23:15
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR