Diwawancarai oleh ESPN, Rooney yang kini berusia 29 tahun tersebut meyakini bahwa Barca sukses meningkatkan level mereka.
"Barcelona adalah tim yang fantastis dan setelah Real Madrid memenangi Liga Champions pada musim 2014 lalu, mereka tidak seperti ini. Mereka kini telah muncul kembali dan melakukan sesuatu yang sangat luar biasa. Mungkin, inilah yang terbaik dari mereka sejak 10 tahun terakhir. Saya percaya," beber Rooney.
Punggawa tim nasional Inggris itu juga menilai jika permainan Barcelona di bawah arahan Enrique sedikit berbeda dari Barcelona di era Pep Guardiola.
"Ada perbedaan dari cara mereka bermain. Mereka bermain bertahan sedikit lebih ke dalam dan mereka mulai menyakiti lawan mereka dengan serangan balik mematikan," imbuhnya.
"Kalian bisa melihat ada perubahan dari cara mereka bermain. Dengan para pemain yang mereka miliki, seperti Lionel Messi, Neymar dan Luis Suarez, mereka dengan cepat mengancam siapapun," tandas mantan pemain Everton itu.
Seperti yang diketahui, The Red Devils akan menjamu Barca pada hari Minggu (26/7) mendatang.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona: Tak Ada Tawaran Untuk Adriano
Liga Spanyol 23 Juli 2015, 20:18 -
Napoli Segera Dapatkan Bek Barcelona
Liga Italia 23 Juli 2015, 18:34 -
Bola Dunia Lainnya 23 Juli 2015, 15:56
-
Bartomeu: Tidak Ada Tawaran untuk Pedro
Liga Spanyol 23 Juli 2015, 15:09 -
Ter Stegen: Barca Ingin Ulangi Treble
Liga Spanyol 23 Juli 2015, 14:54
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR