Bola.net - - Gelandang asing Persib Bandung Michael Essien memberikan ucapan selamat hari lebaran pada seluruh umat muslim di tanah air.
Tepat pada tanggal 25 Juni 2017 ini, umat muslim di tanah air, dan di seluruh dunia merayakan hari kemenangan. Mereka sudah berpuasa selama satu bulan dan merayakan hari Idul Fitri.
Ucapan-ucapan selamat Idul Fitri pun bertebaran di mana-mana, khususnya di media sosial. Ternyata, salah satunya juga datang dari Essien.
Gelandang asal Ghana ini juga tidak ketinggalan untuk ikut merayakan momen spesial tersebut. Melalui akun Instagramnya, eks pemain dan Real Madrid ini mengucapkan selamat lebaran.
"Pada kesempatan Idul Fitri yang menggembirakan ini, (Saya) mendoakan Anda menikmati kemujuran, kebahagiaan, dan Idul Fitri yang damai. Selamat Idul Fitri 1438 H untuk Anda dan orang yang Anda cintai! Semoga anugrah dan rahmat Allah selalu menyertai Anda!!!!!"
Caption tersebut disertakannya dengan menggungah sebuah foto lama. Ia mengunggah foto saat ia mengunjungi sebuah panti asuhan di Bandung. Momen itu terjadi tidak lama setelah ia gabung Persib.
Klik Juga:
- Ronaldinho Hingga Neymar Ucapkan Selamat Ulang Tahun untuk Messi
- Pep Guardiola Ternyata Juga Jenius di Arena Golf
- Lolos dari Penjara, Messi Cuma Bayar Denda
- Robinho Kira Pemain EPL Diisi Atlet Rugby
- Ronaldo Ejek Rambut Anyar James
- Neymar Umumkan Putus dengan Sang Pacar
- Fidget Spinner, Bisnis Baru Ronaldinho
- Potret Liburan Keluarga Zidane di Ibiza
- Liburan Menakjubkan Neymar dan Keluarga di Alam Liar Afrika
- Di Tengah Isu Barcelona, Verratti Bersantai di Ibiza
- Mural Lionel Messi di Jalanan Barcelona
- Pernikahan Lucas Vazquez dan Macarena Rodriguez
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Essien: Selamat Idul Fitri 1438 H!
Bolatainment 25 Juni 2017, 23:40
-
Dikaitkan ke Chelsea, Lukaku: Itu Omong Kosong
Liga Inggris 25 Juni 2017, 23:08
-
Lampard: Perpanjangan Kontrak Conte Akan Jadi Transfer Terbaik Chelsea
Liga Inggris 25 Juni 2017, 20:17
-
Conte Putuskan Lepas Ake ke Bournemouth
Liga Inggris 25 Juni 2017, 16:20
-
Lukaku Dinginkan Rumor ke Chelsea
Liga Inggris 25 Juni 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR