
Kini Kebahagiaan tersebut juga dirasakan oleh pasangan Ezequiel Garay dan kekasihnya, Tamara Gorro. Mereka menggelar pernikahan di sebuah perkebunan yang indah di Alcala de Henares, Madrid pada hari Minggu, tanggal 24 Juni 2012.
Setelah berpacaran selama dua tahun, bek tengah Benfica ini kemudian memutuskan untuk mengakhiri masa lajangnya. Ia menikahi selebriti televisi yang cantik tersebut di hadapan keluarga besar, teman dan rekan kerja profesional serta tamu-tamu yang berasal dari dunia pertelevisian dimana sang istri bekerja.
Dua sejoli ini datang dengan menunggang kereta kencana dan langsung menebar senyum kebahagiaan kepada pers dan tamu-tamu yang telah hadir di sana.
Keduanya terbalut baju pengantin berwarna putih. Tamara terlihat anggun mengenakan gaun panjang tanpa tali di pundak. Bahunya yang indah hanya tertutupi kain transparan yang penuh dengan renda-renda.
Penampilan Garay juga memukau. Ia mengenakan stelan jas pengantin yang serba putih, baik dasi, kemeja, jas, celana bahkan sepatunyapun juga berwarna putih.
Tak lupa, mereka menghadiahkan tontonan ciuman mesra kepada para undangan yang hadir. Selamat berbahagia untuk mereka berdua.



(wag/syp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ezequiel Garay Akhiri Masa Lajang
Bolatainment 26 Juni 2012, 14:15
-
Shakira dan Pique Punya Kesibukan Masing-masing
Bolatainment 26 Juni 2012, 10:15
-
Lupakan Euro, Rafael van der Vaart Berjemur Bersama Istri
Bolatainment 25 Juni 2012, 16:47
-
Muller: Lisa Adalah Wanita Impian Saya
Bolatainment 25 Juni 2012, 11:00
-
Kekasih Lampard: Tiga Tahi Lalatku Telah Diangkat
Bolatainment 23 Juni 2012, 13:04
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR