
Satu sisi tribun stadion legendaris itu nampak riuh dengan suara nyanyian chant yang dilakukan sekitar 1.500 suporter United.
Seperti yang pernah diberitakan sebelumnya, Setan Merah berencana membuat atmosfer stadion Old Trafford lebih riuh kala menjamu tim lain di ajang Eropa.
Menurut co-founder kelompok suporter Stretford End Flags, Andrew Kilduff, karakter stadion Old Trafford membuat suara yang dikeluarkan para penonton kurang terdengar.
Hal ini membuat pihak klub mempekerjakan seorang ahli akustik agar suara yang dihasilkan lebih keras. Dan hasilnya bisa dilihat di laga kontra Real Sociedad dini hari tadi.
Dukungan para suporter pun tak sia-sia karena United akhirnya memenangi laga tersebut dengan skor 1-0 melalui gol bunuh diri Inigo Martinez ketika laga baru memasuki detik ke-69. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Bantah Juventus Tengah Dilanda Krisis
Liga Champions 24 Oktober 2013, 17:38
-
Ibrahimovic dan Daftar Predator Pencetak Quat-trick di Liga Champions
Editorial 24 Oktober 2013, 17:18
-
ANALISIS: Anderlecht 0-5 PSG, Luluh Lantak di Hadapan Ibracadabra
Editorial 24 Oktober 2013, 16:40
-
Kumpulan Plesetan Diving Konyol Vidal
Open Play 24 Oktober 2013, 16:38
-
Cetak Quattrick, Ibra Disamakan Dengan Tsubasa dan Zorro
Bolatainment 24 Oktober 2013, 16:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR