
Melalui akun Twitter pribadinya, Kanoute mengaku bersedia membayar biaya perawatan ekstra bagi Imraan Adam, seorang tuna daksa di kota Derby, Inggris, selama Ramadan. Hal itu dilakukannya, setelah dewan setempat tidak memberikan bantuan kepada mereka.
Imraan Adam adalah seorang penyandang Cerebral Palsy, sebuah gangguan fisik yang disebabkan perkembangan abnormal di otak, berusia 26 tahun yang membutuhkan bantuan untuk kegiatan makan, minum dan berdoa ketika sahur.
Adam, yang mendapat gelar first-class journalism dari University of Derby, membutuhkan tambahan dua jam perawatan, yang mengharuskannya membayar biaya ekstra sebesar £30 per harinya kepada dewan kota. Sayangnya hal tersebut tidak mampu dipenuhi oleh Adam.
Dan Kanoute yang dikenal sebagai aktivis sosial dan Islam akhirnya mendengar kabar tersebut. Uluran tangan dari pemain yang kini memperkuat Beijing Huoan itu pun disampaikannya melalui akun Twitter.
"Saya membutuhkan kontak saudara Imraan Adam dari Derby. Saya ingin membayar biaya tambahan untuknya selama Ramadan, untuk membantunya berpuasa," tulis pemain 35 tahun tersebut.
Sementara itu, Adam sendiri sejauh ini telah mendapatkan bantuan sekitar £2,000 untuk kelancaran puasanya. Semoga sikap dan niat baik Kanoute tersebut sanggup menginspirasi banyak manusia lainnya. [initial]
(twit/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kanoute Bantu Kelancaran Puasa Muslim Tuna Daksa
Bolatainment 9 Juli 2013, 13:40
-
Terkait Kasus Wonga, Cisse Alami Pelecehan Rasial di Facebook
Liga Inggris 14 Juni 2013, 12:30
-
Pegang Teguh Keyakinan, Cisse Didukung PFA
Liga Inggris 13 Juni 2013, 20:44
-
Pemain Muslim dan Cobaan Bermain di Eropa
Lain Lain 20 Juli 2012, 18:17
-
Kanoute Akhirnya Juga Pilih Bermain di China
Asia 1 Juli 2012, 03:30
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR