Bola.net - - Kapten Arema FC Johan Alfarizi dan Satuan lalu lintas (Satlantas) kota Malang berkolaborasi membuat sebuah film pendek kocak yang bertujuan untuk mengkampanyekan ketertiban dan keselamatan pengemudi motor dalam berkendara di jalan raya.
Dengan mengusung tema "Umak Mbois" alias Kamu Keren, video tersebut merupakan parodi dari WARKOP DKI REBORN: JANGKRIK BOSS. Namun diplesetkan menjadi "Zebra Boss." Video ini pun telah menjadi viral di dunia maya.
Di awal video tersebut, nampak seorang wanita yang mengamuk ketika terkena operasi Zebra karena tidak membawa STNK. Wanita tersebut sebenarnya tengah terburu-buru ke pasar untuk membeli jajanan pasar favoritnya.
Namun karena polisi merebut kunci motornya, ia pun tidak bisa melanjutkan perjalannya ke pasar. Dibantingnya helm yang sebelumnya ia kenakan, lalu ditendangnya keras-keras.
Nah, helm hasil tendangan itu ternyata nyaris mengenai Alfarizi yang tengah duduk santai di sebuah warung kopi. Pemain yang berposisi sebagai bek kiri itu kemudian melihat wanita tersebut punya talenta bermain bola.
Simak adegan selangkapnya dalam video berikut ini:
Video itu sendiri dirilis setelah kepolisian di seluruh Indonesia tuntas menggelar operasi Zebra dari selama dua pekan di awal bulan November 2017. Pesan moral video tersebut adalah, semua pengendara motor wajib selalu membawa surat-surat kelengkapan berkendara, dan juga tak lupa memakai helm, sekalipun operasi zebra tak lagi digelar.
Video tersebut merupakan video seri ketiga yang diluncurkan oleh Satlantas kota Malang. Seri pertama sendiri berjudul "Police Jaman Now" dan yang kedua "Lampu Antik."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Sebab Arema FC Gagal Penuhi Target Pada Liga 1 2017
Bola Indonesia 17 November 2017, 19:37
-
Arema Pastikan Lepas Juan Pablo Pino
Bola Indonesia 17 November 2017, 19:25
-
Disebut Bakal Pinang Bayu Pradana, Ini Jawaban Arema
Bola Indonesia 17 November 2017, 03:15
-
Ini Misi Arema dalam Pertemuan dengan Exco PSSI
Bola Indonesia 17 November 2017, 01:10
-
Kompakan! Kapten Arema FC dan Satlantas Kota Bikin Video Parodi
Bolatainment 17 November 2017, 00:54
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR