
Tak hanya menyajikan berita resmi klub, wawancara eksklusif dan video di balik layar, situs tersebut juga menyajikan konten-konten lokal agar lebih dekat dengan pendukung Liverpool di Indonesia.
"Tujuan kami adalah menggunakan saluran digital untuk meningkatkan kedekatan yang tulus dengan para penggemar di seluruh dunia, demikian pula untuk basis penggemar di Indonesia. Kami gembira dapat menyajikan berita resmi dalam bahasa lokal kepada para penggemar setiap harinya," kata Kepala Pengembangan Digital Internasional Paul Rogers dalam rilis resminya di situs klub.
Ditambahkan olehnya, situs resmi klub berbahasa Indonesia ini akan dikelola oleh staf lokal di Jakarta. Selain itu, pihak Liverpool, dilanjutkannya juga merasa gembira dapat berkomunikasi dengan penggemar melalui Twitter dan Facebook dalam bahasa Indonesia.
"Kami percaya bahwa peluncuran situs ini dan kunjungan pertama klub ke Jakarta bulan Juli memberikan bukti nyata adanya komitmen untuk mendekatkan para penggemar dengan klub yang mereka cintai," tambahnya.
Menurut sebuah survei independen yang dilakukan untuk Premier League baru-baru ini, the Reds memiliki lebih dari 65 juta pengikut di Indonesia. Saat ini di jejaring sosial, fans Liverpool yang berasal dari Indonesia menempati posisi tertinggi dibandingkan negara lainnya di dunia. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerrard Tak Sabar Kunjungi Indonesia
Bolatainment 10 Mei 2013, 20:42
-
Liverpool Luncurkan Situs Resmi Berbahasa Indonesia
Bolatainment 10 Mei 2013, 18:30
-
Keegan: Fergie Pelatih Terbaik Sepanjang Sejarah
Liga Inggris 10 Mei 2013, 15:35
-
Xabi Alonso Pilih Bertahan di Real Madrid
Liga Spanyol 10 Mei 2013, 11:45
-
Henry: Fergie Buktikan Ia Bisa Lewati Liverpool
Liga Inggris 9 Mei 2013, 18:55
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR