
Bola.net - Sama seperti kiprahnya di atas lapangan, kehidupan asmara Neymar juga tak pernah surut dari sorotan. Kali ini, dia dikabarkan punya pacar baru bernama Natalia Barulich.
Natalia Barulich dan Neymar, dikutip dari The Sun, mulai menjalin hubungan pada Februari 2020 lalu. Keduanya berada di usia yang sama, 28 tahun.
Terungkapnya hubungan spesial Neymar dan Natalia Barulich terjadi dari aktivitas media sosial mereka. Mereka acap kali saling menyapa dan mengunggah foto bersama di Instagram Story.
Natalia Barulich, sebelum dekat dengan Neymar, sudah putus dengan sang kekasih asal Kolombia, Maluma pada 2019. Kini, dia diyakini telah menjalin cinta dengan sosok yang baru saja membawa PSG ke semifinal Liga Champions tersebut.
Natalia: Selamat Ulang Tahun Neymar
"Feliz Aniversario @Neymar Jr."
Itu adalah ucapan selama ulang tahun yang diberikan Natalia Barulich untuk Neymar pada awal Februari lalu.
"Semua orang tahu betapa luar biasa berbakatnya Anda, tetapi jika mereka bisa melihat betapa nyata dan cantiknya Anda di dalam hati. Anda memiliki semua rasa respek dan hormat saya," sambung Natalia.
Tak lupa, model asal Kroasia itu juga menambahkan emoticon kecupan dan hati untuk Neymar.
Simak potret-potret Natalia Barulich di bawah ini ya Bolaneters.
Bonnie & Clyde
View this post on InstagramBonnie & Clyde 🔥💋 inside our new cover story for GQ shot in Paris out now ♥️ @neymarjr
Smile
View this post on InstagramAll smiles after visiting my favorite dentist @nhdentistrybeverlyhills 😁✨
Adventure
View this post on Instagram@fashionnova Love is meant to be an adventure 💙✈️ #LamoreNonÈTurismo fashionnovapartner
Candyland
Handle With Care
Sunday Funday
Sumber: The Sun, Instagram
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
3 Formasi Maut PSG dengan Cristiano Ronaldo, Duet Bareng Neymar dan Mbappe
Liga Eropa Lain 13 Agustus 2020, 14:07 -
Pahlawan Kemenangan PSG atas Atalanta dan Istrinya yang Aduhai
Bolatainment 13 Agustus 2020, 13:35 -
Hanya 3 Menit, PSG Kubur Mimpi Atalanta
Galeri 13 Agustus 2020, 13:29 -
Namanya Natalia Barulich: Model Asal Kroasia, Pacar Baru Neymar
Bolatainment 13 Agustus 2020, 11:37 -
Padahal Sudah Sangat Dekat, Atalanta Pantas Kecewa Gagal ke Semifinal
Liga Champions 13 Agustus 2020, 11:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR