Biasanya Madrid hanya bepergian dengan orang-orang yang dibutuhkan saja. Artinya, Madrid memang tak terbiasa memberikan ruang bagi outsider.
Namun ada tiga orang yang menjadi penumpang tambahan dalam pesawat Madrid. Apakah ini menunjukkan bahwa Madrid sudah sangat rileks dalam menghadapi leg kedua babak perempat final? Berikut adalah tiga penumpang istimewa tersebut. (mrc/hsw)
Florentino Perez

Yang pertama adalah sang Presiden bersama dewan direksi Madrid. Florentino Perez sangat jarang bepergian dalam satu pesawat bersama skuad Madrid. Ia lebih suka datang sendiri untuk menyaksikan perjuangan Madrid.
Perez biasanya menyaksikan laga away Madrid di tribun kehormatan bersama petinggi klub lawan. Mungkin Perez ingin memberikan tambahan motivasi kepada skuad Madrid dengan bepergian bersama kali ini.
Jose Mario

Yang kedua adalah putra Jose Mourinho, Jose Mario. Mario biasanya hanya ikut ketika ayahnya pergi untuk mengintai kekuatan lawan. Meski sering terlihat dalam setiap latihan tim utama Madrid, Mario nyaris tak pernah ikut dalam rombongan tim yang akan bertanding. Namun kali ini Mario seakan menjadi bagian skuad Madrid dan diperlakukan layaknya seorang pemain.
Agustin Herrerin

Yang terakhir ada Agustin Herrerin, orang yang bertanggung jawab mengatur ruang ganti Real Madrid. Tugas Herrerin sebenarnya adalah menyiapkan semua kebutuhan pemain menjelang pertandingan, terutama yang berlangsung di Santiago Bernabeu.
Namun ia begitu dicintai oleh semua pemain Madrid. Herrerin dianggap membawa keberuntungan setiap kali diajak dalam lawatan El Real. Para penggawa Madrid menganggap Herrerin memberikan kebruntungan ketika mereka mengalahkan Manchester United di Old Trafford lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Penumpang Tambahan' Dalam Skuad Madrid
Bolatainment 9 April 2013, 22:14
-
Kalah Bersaing, Higuan Tinggalkan Madrid?
Liga Spanyol 9 April 2013, 22:12
-
Abramovich Kirim 'Fixer' Untuk Rayu Mourinho
Liga Inggris 9 April 2013, 21:37
-
Terim: Galatasaray Akan Buat Keajaiban
Liga Champions 9 April 2013, 19:58
-
'Galatasaray Akan Tumbangkan Madrid!'
Liga Champions 9 April 2013, 18:31
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR