
Mereka yang merupakan pengagum sejati Los Azulgranas tentu tidak ingin melewatkan produk yang satu ini karena di dalamnya terdapat kumpulan foto-foto dan gambar dari musim 2012/13 yang belum pernah dilihat atau dipublikasikan sebelumnya.

Buku ini juga memiliki bagian khusus yang didedikasikan pada dua sosok penting Barcelona: Tito Vilanova dan Eric Abidal. Momen sulit yang dialami keduanya merupakan pukulan berat untuk seluruh tim. Namun perjuangan mereka untuk melawan penyakit masing-masing terbukti menjadi inspirasi yang bagus untuk semua fans.
Selain itu, gambar-gambar yang terdapat di dalam 'Barca, The Courage of Champions' juga mencoba untuk menangkap karakter juara yang dimiliki oleh tim setelah berhasil memenangkan liga domestik dengan memecahkan rekor total 100 poin di akhir musim.

Terakhir, ada pula bagian khusus yang memuat rekam jejak perjalanan Xavi Hernandez di klub. Saat bersejarah di mana ia bergabung dengan tim di usia 11 tahun, hingga saat membawa Barcelona menjadi jura liga musim lalu. Semuanya dirangkum secara apik oleh Miguel Ruiz, fotografer resmi Barcelona.
Bagaimana Bolanetters? Ada yang tertarik untuk memiliki buku ini? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Uni Eropa Pastikan Selidiki Tujuh Klub Spanyol
Liga Spanyol 18 Desember 2013, 20:46
-
Kisruh Transfer Neymar Terus Guncang Barca
Liga Spanyol 18 Desember 2013, 19:33
-
Video: Misteri Kartu Kuning Neymar Terungkap
Open Play 18 Desember 2013, 18:58
-
Sergi Roberto Senang Semakin Dipercaya Oleh Martino
Liga Spanyol 18 Desember 2013, 16:28
-
Lihat Langsung Trofi Ballon d'Or Messi, Jajang Mulyana Takjub
Bola Indonesia 18 Desember 2013, 15:25
LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR