Dalam wawancaranya dengan BBC Football, Rooney saat ini harus mencetak 41 gol lagi agar bisa menyamai rekor dari Bobby Charlton.
"Ini adalah tujuan yang bagus bagi saya yang ingin mencoba dan melewati rekor dari Bobby Charlton dalam dua hal, internasional dan klub. Hal ini merupakan sesuatu yang saya bisa lakukan. JIka saya bisa melakukannya saya akan sangat bangga sekali," ujar Rooney.
Wayne Rooney juga berkomentar perihal kontraknya di Manchester United yang akan habis pada akhir musim depan.
"Sudah saya katakan sebelumnya, saat ini saya akan fokus terhadap sepakbola saya dan mencoba yang terbaik yang saya mampu bagi tim," tutup mantan pemain Everton ini. [initial]
(bbc/han)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca dan Madrid Berebut Wonderkid Fulham
Liga Inggris 9 Februari 2014, 21:02 -
Liverpool dan United Pantau Gelandang Muda Belanda
Liga Inggris 9 Februari 2014, 19:52 -
United Incar Lima Pemain Sekaligus
Liga Inggris 9 Februari 2014, 18:35 -
Moyes Berencana Bajak Pemain Everton dan Southampton
Liga Inggris 9 Februari 2014, 16:26 -
Moyes Akui Masa Depan Dua Pemainnya Belum Jelas
Liga Spanyol 9 Februari 2014, 15:59
LATEST UPDATE
-
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54 -
Analis Prediksi Pasar Minyak Bakal Surplus Besar, Ini Faktor Pemicunya
News 4 Oktober 2025, 09:44 -
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:32 -
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:30 -
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 4 Oktober 2025
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR