'Sang Terminator' pekan ini memang tengah melakukan kunjungan ke Spanyol. Dan ia menggunakan kesempatan tersebut untuk mengungkap kekaguman pada fisik sang superstar Real Madrid.
"Dia punya fisik yang fantastis dan otot perut yang hebat. Kondisi fisiknya mengagumkan, dan itulah sebabnya mengapa ia bisa menjadi pesepakbola yang dahsyat," ujar mantan gubernur California itu.
Bintang berusia 66 tahun itu juga merasa sang kapten Portugal bisa bersaing dalam dunia yang dulu ditekuninya, binaraga. "Tapi saya tak merasa ia tertarik bersaing menjadi Mr Olympia. Ronaldo ingin menjadi pemain terbaik dunia sementara saya ingin menjuarai Mr Olympia. Itu dua olahraga yang sangat berbeda," imbuhnya. [initial]
Kabar Menarik dari Luar Lapangan (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alasan Ancelotti Ingin Pertahankan Casillas
Liga Spanyol 18 Oktober 2013, 21:50 -
Kagumi Ronaldo, Pique Bicarakan El Clasico
Liga Spanyol 18 Oktober 2013, 20:56 -
Ancelotti Pastikan Bale Akan Bermain Melawan Malaga
Liga Spanyol 18 Oktober 2013, 19:38 -
Busquets Minta Wasit El Clasico Jadi 'Tak Terlihat'
Liga Spanyol 18 Oktober 2013, 18:23 -
Selain Barca-Madrid, Capello Jagokan Arsenal
Liga Champions 18 Oktober 2013, 16:37
LATEST UPDATE
-
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR