Ada empat pemain pilar Barca yang 'di-Simpson-kan,' yaitu Lionel Messi, Xavi, Andres Iniesta dan Neymar. Sebenarnya, ada total 10 pemain yang ditransformasikan dalam bentuk kartun tersebut. Namun, untuk saat ini, hanya ada empat gambar pemain dahulu yang dirilis secara resmi oleh Blaugrana.
Seperti yang diumumkan dalam situs resmi Blaugrana, pembuatan karakter khas The Simpsons dengan empat pemain tersebut merupakan bagian dari kerjasama mereka dengan Fox Network untuk merayakan ulang tahun ke 25 serial kartun tersebut. Fox sendiri adalah pihak yang memproduksi serial kartun yang juga sangat populer di Indonesia tersebut.
Fox memilih Barca karena klub itu adalah salah satu klub yang paling banyak digemari saat ini. Nantinya, kedua pihak itu juga akan memproduksi merchandise ala Simpson tersebut dan dijual kepada para penggemar Blaugrana di seluruh dunia.

Sebelum Barcelona, sejumlah penggawa klub Premier League, Chelsea, juga sudah ditransformasikan ke dalam karakter Simpsons ini. (fcb/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nominasi Pemain dan Manajer Terbaik Premier League Bulan Februari
Liga Inggris 13 Maret 2014, 23:24
-
Fernandinho Yakin City Bisa Juara EPL
Liga Inggris 13 Maret 2014, 21:22
-
Flanagan Anggap Liverpool Berkembang Pesat
Liga Inggris 13 Maret 2014, 21:20
-
'Faktor Mourinho Akan Membuat City Sulit Lampaui Chelsea'
Liga Inggris 13 Maret 2014, 20:52
-
Mengaku Betah di PSG, Isyarat Cavani Tolak Chelsea?
Liga Inggris 13 Maret 2014, 20:00
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR