
Bola.net - Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie melangkah ke babak final Swiss Open 2022. Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto mencatatkan prestasi yang sama.
Jonatan Christie mengalahkan Srikanth Kidambi, Minggu (27/3/2022) dini hari WIB. Menang 18-21, 21-7, dan 21-13 atas wakil India itu, Jonatan Christie lolos ke final.
Di final, Jonatan Christie akan menghadapi pebulutangkis India lainnya, yakni Prannoy H.S, yang sebelumnya mengalahkan Anthony Sinisuka Ginting.
Sementara itu, di ganda putra, unggulan empat Fajar/Rian memastikan diri ke final usai mengatasi Aaron Chia/Soh Wooi Yik dalam duel tiga gim. Mereka menang 22-20, 13-21, 21-8 atas ganda putra Malaysia itu.
Fajar/Rian masih menunggu calon lawan dalam laga perebutan juara. All Indonesian Final bisa saja tersaji apabila Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Rambitan mampu menyingkirkan unggulan delapan Goh Sze Fei/Nur Izzuddin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ganyang Duo Malaysia, Fajar / Rian Juara Ganda Putra Swiss Open 2022
Bulu Tangkis 27 Maret 2022, 20:39
-
Jadwal Final Swiss Open 2022: Indonesia Bisa Dapat 2 Gelar Juara
Bulu Tangkis 27 Maret 2022, 10:05
-
Hasil Swiss Open 2022: Rehan/Lisa Dikandaskan Jerman di Semifinal
Bulu Tangkis 27 Maret 2022, 02:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR