
Bola.net - Jadwal live streaming pertandingan bulu tangkis babak perempat final Malaysia Open 2026 hari ini, Jumat (9/1/2026) di Axiata Arena, Kuala Lumpur. Bolaneters bisa menyaksikan semua laga secara langsung lewat Vidio.
Indonesia menurunkan 9 wakil di turnamen ini, dan 5 di antaranya mampu melaju ke babak 16 besar. Kelima wakil ini juga sukses kembali merebut kemenangan sehingga berhasil lolos ke perempat final dan menjaga asa juara.
Sayangnya, langkah ini tak diikuti olehAlwi Farhan, Raymond Indra/Nikolaus Joaquin, Jafar Hidayatullah/Felisha Alberta Nathaniel Pasaribu, dan Marwan Faza/Aisyah Salsabila Putri Pranata karena mereka kalah di babak pertama.
Berikut jadwal pertandingan pebulu tangkis Indonesia di Malaysia Open 2026 hari ini.
Jadwal Babak Perempat Final, 9 Januari 2026
Lapangan 1 - mulai pukul 14.00 WIB
Match 10: Sabar Karyaman Gutama/Moh. Reza Pahlevi Isfahani (8) vs Aaron Chia/Soh Wooi Yik (Malaysia/2)
Lapangan 2 - mulai pukul 08.00 WIB
Match 2: Febriana Dwipuji Kusuma/Meilysa Trias Puspitasari vs Baek Ha Na/Lee So Hee (Korea Selatan/6)
Lapangan 2 - mulai pukul 14.00 WIB
Match 4: Putri Kusuma Wardani (6) vs Wang Zhi Yi (China/2)
Match 6: Jonatan Christie (4) vs Kodai Naraoka (Jepang/8)
Match 8: Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri (6) vs Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty (India/3)
Cara Nonton Live Streaming Bulu Tangkis BWF
Bolaneters bisa menyaksikan pertandingan-pertandingan bulu tangkis di SPOTV dengan cara mengakses situs Vidio di tautan ini atau aplikasi Vidio di smartphone atau televisi Anda lewat paket-paket berlangganan berikut.
Platinum Extra:
- 30 hari: Rp65.000/bulan | 3 bulan: Rp51.000/bulan | 1 tahun: Rp39.000/bulan
Ultimate:
- HP dan Tablet - 30 hari: Rp99.000/bulan | 3 bulan: Rp79.000/bulan | 1 tahun: Rp64.000/bulan
- Semua perangkat - 30 hari: Rp175.000/bulan | 3 bulan: Rp139.000/bulan | 1 tahun: Rp113.000/bulan
BWF + SPOTV:
- Semua perangkat - 30 hari: Rp45.000
PERHATIAN: Jadwal siaran ini bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR