Bola.net - Indonesia meloloskan tim putra dan putri ke putaran final Piala Thomas dan Piala Uber 2020 yang akan berlangsung di Aarhus, Denmark, pada 16-24 Mei. Chef de Mission tim Indonesia, Achmad Budiharto, mengakui tantangan berat akan dihadapi Indonesia di Piala Uber 2020.
Tim putra Indonesia menduduki posisi puncak di daftar tim unggulan Asia dan menjadi juara di Kejuaraan Bulu Tangkis Beregu Asia 2020.
Saat tim putra mantap di posisi teratas, tim putri yang terhenti di perempat final lolos berdasarkan kategori peringkat dunia.
Jepang dan Denmark Dapat Tempat
Sebanyak 16 negara akan bertanding di Piala Uber 2020. Satu tempat dipastikan Jepang sebagai juara bertahan, satu lagi diamankan Denmark sebagai tuan rumah.
Empat tim terbaik di Kejuaraan Bulu Tangkis Beregu Asia 2020 juga akan lolos yaitu Jepang, Korea, Thailand, dan Malaysia. Karena Jepang merupakan juara bertahan, maka slotnya digantikan China. Meskipun tak ikut Kejuaraan Asia, namun dari segi ranking China paling unggul di Asia.
Empat slot dari Eropa diamankan Perancis, Jerman, Skotlandia dan Rusia. Sedangkan tiga slot dari juara Oseania, Pan Amerika dan Afrika masing-masing direbut Australia, Kanada, dan Mesir.
Kekuatan Putri Belum Merata
Tiga slot lagi didapatkan Indonesia, Chinese Taipei, dan India berdasarkan perhitungan ranking dunia. “Kami sadar kekuatan kami di sektor putri masih belum merata," ujar Chef de Mission tim Indonesia, Achmad Budiharto.
"Kami harus berjuang lebih keras lagi, terutama di tunggal putri, harus bisa sesegera mungkin menaikkan yang muda-muda, supaya mereka dapat jam terbang yang banyak sehingga bisa masuk level pertandingan yang lebih tinggi," lanjutnya.
Sementara itu, 16 negara yang akan bertarung di putaran final Piala Thomas 2020 adalah Denmark, China, Indonesia, India, Jepang, Malaysia, Perancis, Belanda, Rusia, Inggris, Aljazair, Kanada, Australia, Chinese Taipei, Korea dan Thailand.
Disadur dari: Bolacom/Penulis: Yus Mei Sawitri/Editor: Yus Mei Sawitri/Dipublikasi: 17 Februari 2020
Baca Juga:
- Daftar 16 Negara Peserta Piala Thomas dan Uber 2020
- Indonesia Pede Juarai Piala Thomas usai Kampiun di Kejuaraan Bulu Tangkis Beregu Asia 2020
- Pede Bekuk Malaysia, Kunci Indonesia Kampiun di Kejuaraan Bulu Tangkis Beregu Asia 2020
- Susy Susanti dan Perjuangannya Rebut Emas Bulu Tangkis Olimpiade 1992
- Akui Kurang Pede, Jonatan Christie Kecewa Gagal Sumbang Poin untuk Indonesia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Piala Uber 2020
Bulu Tangkis 18 Februari 2020, 09:23
-
Daftar 16 Negara Peserta Piala Thomas dan Uber 2020
Bulu Tangkis 18 Februari 2020, 09:10
-
Bahagianya Ruselli Hartawan Usai Kalahkan Li Xuerui
Bulu Tangkis 24 Mei 2018, 10:31
-
Reaksi-reaksi Kekalahan Tim Thomas Indonesia Dari Denmark
Bulu Tangkis 23 Mei 2016, 02:01
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR