Bola.net - - Ajang dua tahunan, Piala Thomas dan Uber Cup akhirnya digelar kembali tahun ini. Bangkok, Thailand pun ditunjuk sebagai tuan rumah dan akan menggelar ajang tersebut pada 20-27 Mei 2018.
Pada edisi 2018, Tim Thomas Indonesia menduduki peringkat ketiga di daftar unggulan, di bawah China dan Denmark. Para penggawa Merah Putih akan bentrok dengan China di fase grup.
Seperti diketahui, Tim Thomas Indonesia tergabung di Grup B. Ada dua lawan berat pada grup ini, yaitu Korea dan tuan rumah Thailand. Satu slot lainnya di grup ini diisi Kanada. Sementara Tim Uber Indonesia yang menempati posisi ketujuh daftar unggulan, berada di Grup D. Fitriani dkk. harus berjibaku dengan China, Prancis, dan Malaysia.
Timnas Uber Cup Indonesia 2018 (c) PBSI
Dua tim dengan peringkat terbaik dari masing-masing grup berhak lolos ke babak perempat final Piala Thomas dan Uber 2018.
Berikut jadwal lengkap Piala Thomas dan Uber 2018.
PENYISIHAN GRUP
Minggu, 20 Mei 2018
09.00 WIB Indonesia vs Kanada (Piala Thomas Grup B)
Senin, 21 Mei 2018
14.00 WIB Indonesia vs Malaysia (Piala Uber Grup D)
Selasa, 22 Mei 2018
09.00 WIB Indonesia vs Prancis (Piala Uber Grup D)
19.00 WIB Indonesia vs Thailand (Piala Thomas Grup B)
Rabu, 23 Mei 2018
09.00 WIB Indonesia vs China (Piala Uber Grup D)
Indonesia vs Korea (Piala Thomas Grup B)
FASE GUGUR
Kamis, 24 Mei 2018
09.00, 14.00 dan 19.00 WIB Perempat Final Piala Thomas dan Uber
Jumat, 25 Mei 2018
12.00 WIB Semifinal Piala Uber
18.00 WIB Semifinal Piala Thomas
Sabtu, 26 Mei 2018
13.00 WIB Final Piala Uber
Minggu, 27 Mei 2018
13.00 WIB Final Piala Thomas
Sumber: Bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Pertandingan Piala Thomas dan Uber 2018
Bulu Tangkis 21 Mei 2018, 13:15
-
Reaksi-reaksi Kekalahan Tim Thomas Indonesia Dari Denmark
Bulu Tangkis 23 Mei 2016, 02:01
-
Indonesia Gagal Juara Piala Thomas, Menpora Tetap Bangga
Bulu Tangkis 22 Mei 2016, 19:23
-
Tim Thomas Indonesia Tumbang 2-3 Dari Denmark
Bulu Tangkis 22 Mei 2016, 17:15
-
Sapu Bersih India, Indonesia Juarai Grup B Thomas Cup 2016
Bulu Tangkis 19 Mei 2016, 10:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR