Bola.net - Pelatih Jerman Joachim Loew tidak menjagokan striker Bayern Munchen Robert Lewandowski untuk Ballon d'Or. Namun, ia lebih memilih kiper Manuel Neuer sebagai pemenangnya.
Lewandowski tampil sangat luar buasa pada musim 2019/2020 kemarin. Bomber asal Polandia itu mampu mencetak 55 gol di semua kompetisii.
Torehannya itu membawa Bayern meraih treble winners. Itu termasuk memenangkan Liga Champions pertama dalam sepanjang kariernya.
Dengan produktivitas golnya, banyak orang mengunggulkan Lewandowski sebagai pemenang Ballon d'Or. Sayangnya, penghargaan tersebut pada tahun ini dibatalkan karena adanya pandemi virus corona.
Pilih Neuer
Andai Ballon d'Or tidak dibatalkan, Loew sudah pasti akan memilih Neuer. Sebab, sang kiper sudah tampil sangat bagus sepanjang musim 2019/2020 terutama di Liga Champions.
"Manu ada di kelas yang berbeda, benar-benar luar biasa," kata Loew di situs resmi Bundesliga.
“Dia adalah alasan besar mengapa Bayern memenangkan Liga Champions. Bahkan di semifinal, dia melakukan dua atau tiga penyelamatan besar. Bayern bisa saja tertinggal 1-0 atau disamakan kembali menjadi 1-1 tanpa dia melawan Lyon dan PSG.
"Bagi saya, dia akan menjadi pemain terbaik dunia tahun ini."
Performa Neuer
Bayern hanya kemasukan 50 gol sepanjang musim 2019/2020. Loew menyebut Neuer memiliki peran yang sangat penting di dalamnya.
"Manu berada dalam performa yang luar biasa sepanjang musim," lanjut Loew.
"Cara dia berperilaku, ketenangan, kehadirannya - Anda hanya merasa dia selalu ada."
Sumber: Bundesliga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bakal Lebih Jago dari Koulibaly, MU Didukung Kejar Dayot Upamecano
Bundesliga 1 September 2020, 20:40
-
Jadon Sancho Bagus, Tapi Bukan Segalanya untuk MU!
Bundesliga 1 September 2020, 19:20
-
MU Mundur Perlahan dari Perburuan Thiago Alcantara, Kenapa?
Bundesliga 1 September 2020, 17:40
-
Upamecano Dikaitkan dengan Manchester United, Begini Respon Brilian Leipzig
Bundesliga 1 September 2020, 17:29
-
Manchester United Mulai Kebut Transfer Dayot Upamecano
Bundesliga 1 September 2020, 17:20
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR