
Bola.net - Klub Premier League, Arsenal dilaporkan punya target transfer baru di musim panas nanti. The Gunners digosipkan akan mencoba merekrut Marcel Sabitzer dari Bayern Munchen.
Arsenal memang dilaporkan akan mengupgrade skuat mereka di musim panas ini. Mikel Arteta ingin memperkuat Arsenal agar bisa jadi penantang gelar yang serius di musim depan.
Salah satu posisi yang ingin diperkuat Arteta adalah lini tengah. Ini disebabkan skuat Arsenal saat ini cukup tipis di lini tengah, sehingga mereka butuh armada baru.
Bild melaporkan bahwa Arsenal sudah mengunci satu nama untuk posisi itu. Mereka ingin merekrut Marcel Sabitzer dari Bayern Munchen.
Simak situasi transfer Sabitzer di bawah ini.
Gelandang Teruji
Menurut laporan tersebut, Arteta sangat tertarik untuk mengamankan jasa Sabitzer di musim panas ini.
Secara gaya bermain, Sabitzer dinilai cocok dengan gaya bermain Arteta. Apalagi karena ia punya kemampuan dan visi permainan yang di atas rata-rata.
Selain itu performanya juga relatif konsisten selama beberapa tahun terakhir. Jadi Arteta mantap untuk merekrutnya.
Kans Terbuka
Menurut laporan tersebut, kans Arsenal untuk merekrut Sabitzer di musim panas nanti cukup terbuka.
Sang gelandang memang masih memiliki kontrak yang cukup panjang. Namun ia dikabarkan tidak masuk rencana Julian Nagelsmann di tim utama Bayern musim depan.
Jadi jika Arsenal berminat, mereka bisa mengajukan tawaran ke Bayern Munchen di musim panas nanti.
Mahar Transfer
Menurut laporan tersebut, Arsenal tidak perlu keluar uang terlalu banyak untuk merekrut Sabitzer.
Gelandang 28 tahun itu dikabarkan bisa cabut dengan tebusan 25 juta Euro saja di musim panas nanti.
Klasemen Bundesliga
(Bild)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balasan Menohok Klopp untuk Fans Liverpool yang Meragukan Thiago
Liga Inggris 22 April 2022, 21:43
-
Maguire Mendapat Teror Bom, Ozil: Benar-benar Gila!
Liga Inggris 22 April 2022, 20:25
-
Termasuk Arsenal, Ini 10 Tim yang Paling Kerap Dikalahkan Manchester United
Liga Inggris 22 April 2022, 19:18
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR