
Bola.net - Xabi Alonso mulai menunjukkan tanda-tanda bakal jadi pelatih top di msa mendatang. Kini dia menjemput kesuksesan besar bersama Bayer Leverkusen, mengingat akhir musim semakin dekat.
Musim ini, Alonso memang menyulap Leverkusen jadi tim level top. Mereka unggul jauh di klasemen sementara Bundesliga 2023/2024, bahkan bisa mengasapi Bayern Munchen.
Leverkusen sudah menempuh total 38 pertandingan di semua kompetisi musim ini dan belum satu kali pun merasakan kekalahan. Gaya bermain yang diusung Xabi Alonso pun terbilang revolusioner, membuat tim-tim top kesulitan.
Performa apik Leverkusen ini pun berdampak positif kepada Alonso pribadi. Namanya mulai dihubungkan dengan klub-klub top, termasuk Liverpool dan Bayern Munchen.
Kata Pique soal Alonso
Kualitas Alonso sebagai pelatih memang membuat dunia sepak bola terkejut, tapi tidak untuk Gerard Pique. Sebagai mantan rekan satu tim di Timnas Spanyol, sudah sejak dahulu Pique melihat potensi Alonso.
Semasa bermain, Alonso memang dikenal sebagai salah satu gelandang cerdik Spanyol, terbaik di posisinya. Wajar jika kini dia bisa menyulap Leverkusen bermain di level top.
"Saya bisa melihat bahwa dia [Alonso] punya hal yang dibutuhkan untuk jadi pelatih sukses. Dia sangat mencintai sepak bola," kata Pique.
"Dia paham betul cara memainkan permainan ini, kasusnya sangat mirip dengan Sergio Busquets. Saat ini Busquets memang masih bermain, tapi dia akan jadi pelatih luar biasa nanti."
Xabi ke Liverpool?
Pique pun ikut bersemangat menunggu perkembangan situasi. Nama Xabi mulai dihubungkan dengan beberapa klub top, bakal menarik menunggu pembuktiannya jika nanti menangani skuad yang lebih berkualitas.
"Dia menjalani musim sempurna, belum pernah kalah. Kita tunggu saja keputusannya tahun depan. Semua orang berkata bahwa dia akan jadi opsi untuk Liverpool setelah Klopp pergi, jadi ditunggu saja," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yakin Aja Dulu! Bayer Leverkusen Pede Xabi Alonso Tidak Akan Berpaling
Bundesliga 21 Maret 2024, 20:30
-
Xabi Alonso yang Spesial, Spesies Pelatih Langka!
Bundesliga 20 Maret 2024, 11:00
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


















KOMENTAR