
Hal tersebut diungkapkan Don Carletto, usai dini hari kemarin mendampingi Los Blancos bermain imbang 2-2 menghadapi mantan tim asuhannya di Juventus Arena. Tambahan satu poin membuat Real masih memimpin klasemen grup B, dengan 10 poin.
Sementara bagi Bianconeri, satu poin yang kembali mereka dapat membuat tim besutan Antonio Conte menjadi juru kunci grup, terpaut satu poin dari Galatasaray dan FC Copenhagen di posisi dua dan tiga.
Namun peluang Juve untuk lolos agaknya kian membesar, setelah mendapat dukungan dari Ancelotti. Pelatih asal Italia itu pun telah memiliki rencana untuk memenangkan dua pertandingan sisa.
"Melihat hasil antara Galatasaray dan Copenhagen, saya yakin bahwa Juve akan bisa lolos saat ini. Memang tak mudah untuk bermain menghadapi Galatasaray, tetapi Juve punya kualitas lebih dan bisa menang di sana," ujar Ancelotti optimis.
"Ketika Galatasaray datang ke Bernabeu, hanya ada satu dalam pikiran kami, yakni menang dan bermain baik. Selanjutnya, Juve akan mengalahkan tim Denmark, dan kami akan melakukan hal serupa saat menghadapi Galatasaray." [initial]
(espn/atg)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Incar Wonderkid Skotlandia
Liga Italia 7 November 2013, 22:21
-
Bonucci: Laga Juventus vs Napoli Bagaikan Final
Liga Italia 7 November 2013, 22:05
-
Tevez: Prioritas Juve Adalah Scudetto
Liga Italia 7 November 2013, 18:38
-
Varane Dikritik, Ancelotti Pasang Badan
Liga Champions 7 November 2013, 18:17
-
Marotta: Llorente Tidak Dijual
Liga Italia 7 November 2013, 17:52
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR