Bola.net - - Bek , Shkodran Mustafi, menyerukan pada rekan-rekannya agar segera melupakan kemenangan lawan dan fokus ke pertandingan lawan .
Arsenal bertandang ke markas Ludogoretz di matchday 4 grup A di Liga Champions, Rabu . Sang tuan rumah sempat mengejutkan The Gunners dengan mencetak dua gol terlebih dahulu.
Akan tetapi, Arsenal mampu bangkit dan mencetak tiga gol melalui Olivier Giroud, Granit Xhaka, dan Mesut Ozil.
Kemenangan itu jelas terasa sangat menyenangkan karena itu membuktikan mental juara The Gunners. Akan tetapi Mustafi meminta rekan-rekannya agar segera menghilangkan euforia kemenangan tersebut. Sebab mereka kini akan langsung dihadapkan pada partai berat lainnya di Premier League, yakni melawan Tottenham.
"Saya mengatakan setelah setiap pertandingan bahwa tidak ada gunanya berpikir terlalu jauh ke depan," serunya seperti dilansir Metro.
"Karena Anda hanya memiliki waktu dua atau tiga hari antar laga dan tidak ada waktu untuk berpikir tentang Liga Champions lagi," terangnya.
'Permainan selesai sekarang dan dalam tiga hari Anda memiliki satu laga lagi. Pertandingan berikutnya adalah melawan Tottenham dan itu akan menjadi laga yang penting juga di kandang. Jadi kami fokus untuk yang satu itu sekarang," tegasnya.
Baca Juga:
- Mustafi: Ozil Memang Luar Biasa
- Keown: Gol Mesut Ozil Mirip Henry
- Vieira: Wenger Tak Pernah Motivasi Saya
- Bellerin Pun Kehabisan Kata-kata Untuk Puji Ozil
- Catatan Yang Tersisa Dari Kemenangan Dramatis Arsenal
- Arsenal Ramaikan Perburuan 'The Next Samir Nasri'
- Susul Messi, Alexis Sanchez Juga Kemplang Pajak?
- Nicholas: Soal Kedalaman Skuat, Arsenal Ungguli Barca
- Keown: Ozil Harus Bisa Lebih Tajam Lagi
- Wenger Bantah Arsenal Terkena 'Kutukan' November
- Sempurna, Ozil Assist dan Gol Kemenangan
- Wright Anggap Arsenal Masih Butuh Giroud
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Bahagia Dengan Comeback Arsenal Lawan Ludogorets
Liga Champions 2 November 2016, 22:36
-
Filipe Luis: Simeone Tak Lakukan Kesalahan
Liga Champions 2 November 2016, 22:09
-
Liga Champions 2 November 2016, 22:05

-
Ronaldo Reuni dengan David Pawlaczyc, Bocah Yang Ia Bangunkan dari Koma
Bolatainment 2 November 2016, 20:36
-
Arsenal Diminta Segera Lupakan Kemenangan Lawan Ludogorets
Liga Champions 2 November 2016, 20:35
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR