Seperti dilansir Tutto Mercato, sumber di London menyebut The Gunners akan mengusahakan kedatangan Zuniga ke Emirates pada bursa transfer tengah musim Januari mendatang.
Zuniga sendiri saat ini masih dalam tahap negosiasi perpanjangan kontraknya di Il Partenopei yang sejatinya akan berakhir musim panas tahun depan.
Sang pemain beberapa waktu lalu mengakui bahwa masa depannya di San Paolo masih belum jelas dan masih membuka peluang untuk hengkang.
Jika kabar ini benar, maka Arsenal mengikuti jejak Juventus yang sejak akhir musim lalu dirumorkan ingin menggaet pemain asal Kolombia tersebut. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vidal Tak Menyesal Tolak Bayern Demi Juve
Liga Italia 13 September 2013, 17:56
-
Diam-diam Juventus Juga Incar Draxler
Liga Italia 13 September 2013, 15:25
-
Arsenal Ikuti Juve Buru Zuniga
Liga Champions 13 September 2013, 12:50
-
Liga Italia 13 September 2013, 08:15

-
Pogba Tolak Pinangan Milan dan Duo London Demi Juve
Liga Italia 13 September 2013, 06:38
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR