Hal tersebut ia ungkapkan dalam konferensi pers jelang laga leg pertama semifinal melawan Manchester City, yang bakal digelar di Etihad malam nanti.
"Laga seperti ini adalah salah satu alasan mengapa anda menjadi pesepakbola, untuk bermain di laga seperti ini dan memenangkan trofi," tutur Bale pada laman resmi klub.
"Ini adalah pertandingan besar dan kami menyukai momen seperti ini. Kami harus mencetak gol dan tidak kemasukan gol sama sekali. Besok, kami ingin membuktikan bahwa kami adalah tim yang solid. Kami ingin mendikte permainan, dan mengantongi keunggulan sebelum pulang ke Madrid, namun itu mungkin akan sulit."
"Selalu penting bagi kami untuk memenangkan gelar-gelar luar biasa dan Liga Champions adalah salah satunya. Kami akan coba memberikan yang terbaik untuk memenangkan Liga Champions musim ini." [initial]
Baca Juga:
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Masih Punya Jalan Pulang ke MU
Liga Spanyol 26 April 2016, 22:59
-
Ronaldo Sepakati Kontrak dengan PSG
Liga Inggris 26 April 2016, 21:54
-
David Silva Tak Menyesal karena Tolak Real Madrid
Liga Inggris 26 April 2016, 21:37
-
Gelandang 19 Tahun Klaim Diminati Real Madrid
Liga Spanyol 26 April 2016, 19:07
-
Lewandowski Mungkin Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 26 April 2016, 18:15
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
-
Stiker Presiden di WhatsApp, Bisa Dipidana? Ini Penjelasan Menteri Hukum
News 6 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR