Sebelumnya Mundo Deportivo melaporkan bahwa Ronaldo telah mengambil kontrak dengan PSG; bahwa jika ia meninggalkan Real Madrid pada musim panas mendatang, ia akan gabung dengan PSG . Namun Don Balon mengklaim skema ini hanya permainan sang agen Jorge Mendes ketika pemainnya tersebut dalam negosiasi kontrak baru bersama Madrid.
Mendes menggunakan isu kontrak dengan PSG untuk mengukur seberapa besar Madrid memberikan nilai pada pemain 31 tahun tersebut.
Sementara itu, Real Madrid dikabarkan punya opsi memberikan kontrak hingga 2020 atau menjualnya ke klub lain. Jika ia gagal bertahan di Madrid, maka klub impiannya adalah kembali ke Old Trafford yang ditinggalkan pada 2009.
Ronaldo masih dipercaya tak mungkin tertarik bermain di Ligue 1 bersama PSG karena reputasi liga yang ada di negara Prancis tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Masih Punya Jalan Pulang ke MU
Liga Spanyol 26 April 2016, 22:59
-
Ronaldo Sepakati Kontrak dengan PSG
Liga Inggris 26 April 2016, 21:54
-
Juve Akan Bangun Tim untuk Menangkan Liga Champions
Liga Champions 26 April 2016, 19:02
-
Agen Buka Peluang Marquinhos Gabung MU
Liga Inggris 26 April 2016, 18:19
-
Tinggalkan PSG, Ibrahimovic Minta Kontrak Selangit
Liga Inggris 26 April 2016, 11:35
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR