Bola.net - - Mario Balotelli mengirim sebuah pesan cinta kepada klub Serie A, . Menariknya, pesan tersebut diungkapkan hanya satu pekan jelang laga Napoli lawan klub yang kini dibelanya, .
Balotelli akan berada di San Paolo, kandang Napoli, pada hari Kamis (17/8) mendatang. Super Mario akan memimpin lini depan Nice melawan Napoli pada laga leg pertama babak play off Liga Champions musim 2017/18.
Sepekan jelang laga tersebut, Balotelli menyulut sebuah pesan cinta kepada sang calon lawan. Penyerang berusia 26 tahun mengaku sangat menyukai Napoli dan juga penduduk disana. Ia tidak pernah ingin bertanding melawan Napoli.
"Saya menyukai Napoli dan Neapoletan, saya selalu punya penyesalan karena harus menghadapi mereka sebagai lawan," ucap Balotelli dalam tayang video di akun instagram miliknya.
Bagi Balotelli, bermain melawan Napoli tentu bukan sebuah pengalaman baru. Pasalnya, pemain yang dikenal dengan peringai bengal ini pernah bermain di Serie A dengan membela AC Milan dan Inter Milan.
Selama bermain di Italia, Balotelli pernah membuat beberapa kontroversi baik di dalam dan luar lapangan. Salah satunya, saat ia mengendarai mobil Ferrari miliknya dengan kecepatan di atas 200 km/jam. Ia pun harus berurusan dengan pihak kepolisian.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balotelli Kirim Pesan Cinta Pada Napoli
Liga Champions 8 Agustus 2017, 20:32
-
Cristiano Ronaldo, Kembalinya Sang Mesin Gol
Liga Champions 8 Agustus 2017, 14:06
-
Madrid Masih Tertinggal Dari Barcelona dan Milan
Liga Champions 8 Agustus 2017, 11:57
-
Flashback: Real Madrid vs Manchester United 1999/00
Open Play 8 Agustus 2017, 11:06
-
Flashback: Real Madrid vs Manchester United 2002/03
Open Play 8 Agustus 2017, 10:41
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR