
Bola.net - PSG berhasil menyingkirkan Bayern Munchen dari ajang Liga Champions. Kesuksesan itu disambut gembira para pemain PSG di ruang ganti.
PSG takluk 1-0 dari Bayern di leg kedua perempat final Liga Champions. Pertandingan ini berlangsung di Parc des Princes, Rabu (14/4/2021) dini hari WIB.
Gol tunggal kemenangan Bayern diciptakan oleh Eric Maxim Choupo-Moting. Pemain Kamerun itu menjebol gawang Keylor Navas dengan sundulan pada menit ke-40.
Hasil ini membuat agregat akhir menjadi imbang 3-3. Meski begitu, PSG yang berhak melaju ke semifinal berkat keunggulan produktivitas gol tandang.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Suasana Ruang Ganti PSG
Kesuksesan tersebut langsung disambut dengan suka cita oleh para pemain PSG di ruang ganti.
Hey, you know what?
— Paris Saint-Germain (@PSG_English) April 13, 2021
WE’RE INTO THE SEMI-FINALS 🎉#𝐏𝐒𝐆𝐅𝐂𝐁 | 🏆 #UCLpic.twitter.com/3cRTHMeaJc
ALLEZ PARIS! 🍾
— Paris Saint-Germain (@PSGindonesia) April 14, 2021
❤️💙 #ICICESTPARIS pic.twitter.com/7opnT5bKyD
Para pemain PSG juga mengungkapkan kegembiraannya melalui akun media sosial mereka. Berikut ini beberapa di antaranya.
Danilo Pereira
Quelle qualification folle! Et malgré la défaite, NOUS SOMMES EN DEMI-FINALES! 🙌🏿 Allez Paris!🔴🔵
— Danilo Pereira (@iamDaniloP) April 13, 2021
Continuamos a nossa aventura europeia! Meias-finais, aqui vamos nós! 🔜💪🏿#ICICESTPARIS #AllezParis #PSG #ParisSaintGermain #UCL #ChampionsLeague #Paris #Football pic.twitter.com/Ea0SqLqpy9
Keylor Navas
Gracias a Dios estamos en semis!!!Muy felices de disfrutar de estos momentos!!!
— Keylor Navas (@NavasKeylor) April 13, 2021
Allez Paris!!!#ucl #ICICESTPARIS pic.twitter.com/w3Q3J80wKk
Ander Herrera
On est en demi 😁🔴🔵 @ChampionsLeague pic.twitter.com/JinQ2RaNok
— Ander Herrera (@AnderHerrera) April 13, 2021
Idrissa Gueye
View this post on Instagram
Presnel Kimpembe
We did it Joe ! 🔴🔵 #LAFORCE #PSGBAY pic.twitter.com/Ksw7Tt6u9Z
— Presnel Kimpembe (@kimpembe_3) April 13, 2021
Thilo Kehrer
View this post on Instagram
Neymar
ICI C’EST PARIS MON AMI @LParedss pic.twitter.com/aBIVnFtM7d
— Neymar Jr (@neymarjr) April 13, 2021
Leandro Paredes
View this post on Instagram
Angel Di Maria
View this post on Instagram
Kylian Mbappe
Demi-finale? Oui Oui !!! 🔴🔵 pic.twitter.com/5EjupUe31e
— Kylian Mbappé (@KMbappe) April 13, 2021
Julian Draxler
View this post on Instagram
Sumber: Twitter, Instagram
Baca Juga:
- 45 Tembakan, 3 Gol, Tapi Tertunduk di Akhir Laga: Ironi Bayern Munchen
- Mauricio Pochettino: Liga Champions Bikin Stres!
- Asal Bisa Lakukan Ini, PSG Mungkin Takkan Ditinggal Neymar dan Mbappe
- Pengumuman Penting Neymar Usai ke Semifinal Liga Champions: Saya Bertahan di PSG
- Neymar: Sangat Senang, Meskipun Kalah
- 5 Pelajaran PSG vs Bayern Munchen: Les Parisiens Menuju ke Final Lagi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Ogah Bandingkan Messi Dengan Mbappe, Kenapa?
Liga Champions 14 April 2021, 22:27
-
Savage! PSG Kalahkan Bayern, Pacar Verratti Langsung Ngetroll Muller
Bolatainment 14 April 2021, 21:28
-
Respon Modric Soal Gosip Mbappe: Pemain Hebat Selalu Diterima di Madrid
Liga Spanyol 14 April 2021, 18:58
-
Digosipkan Balik ke Juventus, Begini Respon Moise Kean
Liga Italia 14 April 2021, 18:20
-
Apa yang Tersisa Setelah Bayern Munchen Ditendang PSG dari Liga Champions?
Liga Champions 14 April 2021, 14:14
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR