Bola.net - - Bek Real Madrid, Nacho Fernandez, berkeras bahwa mereka tidak layak kalah dari semalam.
Bertandang ke Wembley, Madrid menelan kekalahan 1-3 di tangan Spurs, usai pekan lalu dikejutkan dengan kekalahan 1-2 di tangan Girona di La Liga.
Dele Alli membuat brace, sementara Christian Eriksen mencetak satu gol. Madrid sendiri hanya bisa membalas via Cristiano Ronaldo.
Namun usai peluit pertandingan berakhir, Nacho mengatakan di AS: "Pertandingan yang sulit, saya kira kami tidak layak menelan hasil ini, namun mereka memang efektif di lini depan, ketika kami mulai bermain lebih baik, mereka menghantam dengan gol kedua."
"Tentu saja saya amat kesal, itu adalah pertandingan yang amat buruk."
Nacho Fernandez
Ditanya soal sikap para pemain, Nacho menambahkan: "Mungkin kami sebelumnya terlalu rileks, namun tidak hari ini. Saya kira sikap tim sangat bagus, anda tak bisa menyalahkan kami soal itu."
"Kemasukan tiga gol sungguh tidak mudah, dan apalagi untuk para bek, namun sikap kami sangat bagus, itulah yang kami inginkan."
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wales Tunggu Izin Real Madrid untuk Mainkan Bale
Liga Spanyol 2 November 2017, 20:58
-
Harry Kane: Tottenham Bisa Kalahkan Tim Manapun!
Liga Champions 2 November 2017, 19:37
-
Pochettino Layangkan Pujian pada Dele Alli
Liga Champions 2 November 2017, 18:02
-
Pochettino: Yang Penting Kami Lolos
Liga Champions 2 November 2017, 17:39
-
Sergio Ramos Ogah Salahkan Pemain Real Madrid
Liga Champions 2 November 2017, 17:06
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR