Bola.net - - Bek andalan FC Porto, Alex Telles, sungguh tak menyangka klubnya akan dibantai Liverpool dengan skor telak 0-5 pada babak 16 besar Liga Champions, Kamis (15/2) dini hari WIB. Meskipun margin skor yang begitu besar untuk dikejar di leg ke dua nanti, Telles menegaskan bahwa timnya tidak akan menyerah begitu saja.
Dia menggaransi bahwa Porto akan bermain habis-habisan pada leg ke dua nanti. Menurutnya, meskipun sulit, dia ingin menunjukkan karakter Porto yang tidak mudah menyerah.
Telles pun jujur mengakui bahwa kekalahan timnya dari Liverpool bukan karena keberuntungan atau kebetulan semata. Dikatakannya, Porto memang tidak tampil baik pada pertandingan tersebut.
"Kami punya kesempatan untuk mencetak gol pada awal pertandingan tapi kami gagal mewujudkannya. Akhirnya kami justru kerepotan melawan mereka dan akhirnya kalah," ujar Telles di situs resmi FC Porto.
"Kami sudah tahu sebelumnya bahwa kami menghadapi tim yang hebat, tapi kami benar-benar tidak mengharapkan hasil seperti ini."
"Kami sedih dengan hasil ini, tetapi kami tidak bisa dihancurkan. Kami akan menggunakan pengalaman ini sebagai kesempatan untuk terus belajar. Kami memiliki karakter dan identitas kami, dan kami tidak akan bersembunyi melawan mereka," pungkasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Villa Ini Begitu Terkesan Dengan Performa Salah dan Mane
Liga Champions 15 Februari 2018, 22:17
-
Conte: Berhenti Bicara Soal Barcelona
Liga Inggris 15 Februari 2018, 22:03
-
Bukan Madrid, Ini Tim Favorit Juara UCL Versi James Rodriguez
Liga Champions 15 Februari 2018, 21:51
-
Sindiran Jenaka Klopp untuk Robertson
Liga Champions 15 Februari 2018, 20:59
-
Lagi, Ronaldo Bikin Rekor di Liga Champions
Liga Champions 15 Februari 2018, 20:46
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR