Jorge Jesus percaya, dengan pengalaman mereka selama ini, Luisao dan kawan-kawan sanggup menikam Monaco di Estadio da Luz.
"Agar bisa bertahan di kompetisi ini, kami harus menang melawan Monaco. Dengan kemenangan, berarti kami masih punya peluang untuk lolos ke babak berikutnya," kata Jorge Jesus seperti dilansir situs resmi UEFA.
"Kami sudah terbiasa berlaga di kompetisi ini. Kami punya pengalaman dan kami tahu bagaimana caranya untuk mengatasi setiap kesulitan," pungkasnya.
Benfica mengawali perjalanan di Liga Champions musim ini dengan kekalahan 0-2 ketika menjamu Zenit St Petersburg. Setelah itu, mereka tumbang 1-3 di kandang Bayer Leverkusen dan bermain imbang 0-0 saat bertandang ke markas Monaco.
Benfica sekarang tertinggal lima poin dari Leverkusen, empat poin dari Monaco serta tiga poin dari Zenit. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Persiapan PSG Jumpa APOEL
Open Play 4 November 2014, 23:52
-
Pellegrini Anggap Lawan CSKA Bukan Penentuan Nasib City
Liga Champions 4 November 2014, 23:34
-
Thiago Silva: Lawan APOEL, PSG Akan Bermain Melebar
Liga Champions 4 November 2014, 22:46
-
Galeri: Persiapan Chelsea Hadapi Maribor
Open Play 4 November 2014, 22:12
-
'Tak Ada Yang Memperkirakan Ajax Bisa Mengalahkan Barcelona'
Liga Champions 4 November 2014, 22:03
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR