Menurut eks penjaga gawang Bayern yang pernah menjadi juara dunia tahun 1974 itu, Guardiola melakukan tugasnya dengan baik di Allianz Arena.
"Ia sudah jadi pelatih Bayern yang luar biasa! Kami harus berterima kasih pada Barcelona, yang menghasilkan pelatih seperti dirinya. Berkat itu, Allianz Arena kini memiliki pelatih yang luar biasa, pelatih super yang melakukan tugasnya dengan baik," tutur Maier menurut laporan AS.
Selain itu, menjelang leg pertama semifinal Liga Champions melawan Real Madrid, Maier yakin Bayern bakal menang, andai semua yang mereka rencanakan berjalan dengan lancar.
"Jika semuanya berjalan dengan baik, saya pikir kami (Bayern-red) akan menang 2-0 di Bernabeu, meski saya tidak menampik adanya kemungkinan hasil imbang. Real Madrid saat ini amat kuat. Semenjak kalah melawan Barca di liga, kemudian mendapat hasil buruk melawan Sevilla dan Borussia Dortmund, mereka menjadi stabil. Semuanya tidak akan mudah untuk Bayern," pungkasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Real Madrid, Barcelona Dapatkan Wonderkid Hungaria
Liga Spanyol 23 April 2014, 21:31
-
Kagumi BBC Milik Madrid, Lizarazu Tetap Jagokan Bayern
Liga Champions 23 April 2014, 19:09
-
Ancelotti Punya Rekor Tak Terkalahkan Lawan Bayern
Liga Champions 23 April 2014, 16:49
-
Moratti Gali Memori Kejayaan Inter Era Mourinho
Liga Italia 23 April 2014, 16:34
-
'Casillas Akan Ada di Madrid Musim Depan'
Liga Spanyol 23 April 2014, 16:19
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR