The Blues akan saling jegal dengan klub asal Paris tersebut pada babak perempat final Liga Champions. Jelang pertandingan ini Mourinho sudah menyebut bahwa PSG lebih favorit ketimbang Chelsea.
Namun Blanc rupanya tak mau terlibat perang kata-kata dengan Mourinho dan memilih untuk mengabaikannya.
"Saya tidak akan bermain ini. Ini adalah pilihan saya. Mourinho akan berbicara, berkomentar, inilah cara kerjanya," ujar Blanc saat konferensi pers.
Pertandingan Liga Champions babak delapan besar akan dimulai pada 2 April nanti . Dan Chelsea akan menjamu PSG terlebih dahulu di Stamford Bridge.[initial]
Baca Juga:
- Mourinho Waspadai Ancaman Serius PSG
- Lawan PSG, Mou Ngotot Boikot TV Prancis
- Griezmann Bantah Sepakati Gabung PSG
- Kagumi Juventus, Menez Siap Kembali ke Serie A
- Jumpa di Eropa, Cabaye Coba Rayu Hazard
- PSG Dianggap Sudah Selevel Dengan Chelsea
- Lucas Anggap Zlatan Satu dari Tiga Striker Top Dunia
- Persaingan Ketat, Lucas Moura Tak Menyesal Gabung PSG
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Yakin Eden Hazard Bisa Contoh Lampard
Liga Inggris 27 Maret 2014, 23:09
-
Blanc Tak Mau Ladeni Mind Games Mourinho
Liga Champions 27 Maret 2014, 22:47
-
Rodgers: City dan Chelsea Dapat Tekanan Lebih Untuk Juara
Liga Inggris 27 Maret 2014, 21:16
-
Mourinho Sayangkan Zlatan Absen di Piala Dunia
Piala Dunia 27 Maret 2014, 21:05
-
Pulis: Mourinho Salah Satu Pelatih Terbaik di Dunia
Liga Inggris 27 Maret 2014, 20:54
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR