Menjelang laga yang akan dihelat di Milan pada 29 Mei tersebut, tim asuhan Diego Simeone memang banyak diunggulkan, lantaran di babak sebelumnya mereka sudah membuat dua kejutan besar dengan menyingkirkan Barcelona dan Bayern Munchen.
Bojan, yang merupakan mantan pemain Barcelona, menyatakan bahwa Atletico punya peluang besar menjadi juara Eropa musim ini.
"Ini akan menjadi pertandingan yang menarik. Atletico memang layak diunggulkan atas semua yang sudah mereka lakukan," tutur Bojan pada AS.
"Mereka punya kesempatan untuk menang. Namun bakal tidak adil untuk mengatakan satu tim lebih pantas juara dari yang lainnya. Tapi mungkin, tim yang lebih layak untuk meraih trofi adalah Atletico, karena semua usaha keras yang sudah mereka lakukan di beberapa tahun belakangan."
Final di Milan merupakan yang kedua bagi Atletico dalam tiga tahun terakhir. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zamorano: Atletico Sekarang Selevel Madrid
Liga Champions 20 Mei 2016, 23:19
-
Hadirnya Zidane Sukses Ubah Mentalitas Madrid
Liga Inggris 20 Mei 2016, 22:30
-
Ronaldo Diklaim Akan Jadi Penentu Hasil Akhir Final UCL
Liga Champions 20 Mei 2016, 21:55
-
Zidane, Samai Rekor Munoz dan del Bosque di Liga Champions
Liga Inggris 20 Mei 2016, 20:47
-
Real Madrid Tinjau Kondisi Rumput San Siro
Liga Champions 20 Mei 2016, 17:18
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
-
Stiker Presiden di WhatsApp, Bisa Dipidana? Ini Penjelasan Menteri Hukum
News 6 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR